Suara.com - Kabar mengejutkan datang dari artis Asri Welas dengan suaminya Galiech Ridha Rahardja. Keduanya dikabarkan akan berpisah setelah 17 tahun menjalani biduk rumah tangga bersama.
Asri Welas mengajukan gugatan cerai suaminya di Pengadilan Agama (PA) Depok.
Humas PA Depok Samsudin membenarkan mengenai perceraian Asri Welas dan suamianya, Galiech Ridha Rahardja. Sidang cerai keduanya sudah dilakukan beberapa kali.
Perceraian Asri Welas dengan suaminya menarik perhatian publik. Banyak yang mencari tahu serba-serbi mengenai keduanya.
Pernikahan Asri Welas dengan Galiech Ridha Rahardja
Tidak jelas alasan Asri Welas menggugat cerai suaminya. Namun terlepas dari itu, mantan pemain sinetron 'Suami-Suami Takut Istri' itu diketahui sudah menikah dengan Galiech Ridha Rahardja selama 17 tahun.
Keduanya menikah pada 2007 silam. Nama ASri Welas melejit di dunia hiburan di awal-awal pernikahan.
Dikaruani 3 Orang Anak
Asri Welas dan Galiech Ridha Rahardja dikarunia tiga orang dari pernikahan mereka.
Putra pertamanya, Rajwa Gilbram Ridha Rahardja yang lahir pada 2009. Kemudian Rayyan Gibran Ridha Rahardja yang lahir pada 2017.
Baca Juga: Mendadak Gugat Cerai Suami, Asri Welas Akhirnya Bereaksi: Kita Bertemu di Persidangan Yah
Anak terakhirnya, Renzo Gibrar Ridha Rajardja yang lahir pada 2019. Asri Welas kerap membagikan momen kebersamaan dengan ketiga anak-anaknya di media sosial.
Kini, Asri Welas dan Galiech Ridha Rahardja sedang menjalani persidangan perceraian. Berdasarkan informasi yang didapatkan, Asri Welas mengajukan hak asuh anak dan pembagian harta gono-gini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan