Suara.com - Liburan akhir tahun selalu menjadi momen yang dinanti-nantikan banyak orang. Tidak hanya sebagai waktu untuk bersantai, tetapi juga kesempatan untuk menjelajahi tempat-tempat baru bersama keluarga dan orang-orang terdekat.
Indonesia memiliki banyak destinasi wisata menarik untuk dikunjungi selama Natal dan Tahun Baru (Nataru). Menariknya, Anda tidak perlu selalu mengeluarkan biaya besar untuk menikmati pengalaman liburan yang berkesan. Bandung dan Yogyakarta, misalnya, menawarkan berbagai pilihan tempat wisata gratis yang cocok untuk menghabiskan waktu bersama keluarga.
Berikut rekomendasi destinasi wisata tanpa biaya masuk yang dapat Anda jadikan pilihan untuk menikmati liburan akhir tahun.
Pilihan Tempat Wisata Gratis Liburan Natal di Bandung
Bandung, Jawa Barat, memiliki banyak pilihan wisata tanpa biaya masuk untuk dinikmati selama liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025.
Momentum libur Nataru kerap dimanfaatkan masyarakat Indonesia untuk berlibur bersama keluarga atau orang-orang terkasih. Kota Bandung menjadi salah satu lokasi favorit setiap tahunnya.
Letaknya yang tidak jauh dari Jakarta serta udaranya yang sejuk menjadikan Bandung pilihan ideal untuk berwisata.
Bagi Anda yang berencana mengunjungi Kota Bandung saat libur Nataru mendatang tetapi memiliki anggaran terbatas, tak perlu khawatir. Bandung menawarkan berbagai tempat wisata gratis yang cocok untuk keluarga, bahkan beberapa lokasinya berdekatan satu sama lain.
1. Jalan Braga
Baca Juga: 110 Juta Orang Diprediksi Lakukan Perjalanan di Libur Nataru
Sebagai ikon Kota Bandung, Jalan Braga menjadi destinasi yang wajib dikunjungi tanpa harus mengeluarkan biaya.
Nuansa arsitektur art-deco peninggalan zaman kolonial menjadi daya tarik utama bagi pecinta fotografi.
Selain menikmati kafe-kafe yang berjejer di sepanjang jalan, pengunjung dapat melihat lukisan-lukisan yang dipamerkan di galeri seni atau di pinggir jalan. Tak ketinggalan, jasa fotografer jalanan siap mengabadikan momen Anda.
Jalan Braga juga berubah menjadi area bebas kendaraan setiap akhir pekan, mulai Sabtu pukul 00.00 WIB hingga Minggu pukul 23.59 WIB.
2. Jalan Asia Afrika
Tidak jauh dari Jalan Braga, terdapat Jalan Asia Afrika yang menjadi daya tarik wisatawan karena letaknya di pusat kota.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal yang Nyaman untuk Orang Berbadan Gemuk
-
5 Sampo Terbaik Mengatasi Uban untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Hitam Instan
-
Tren Baju Lebaran dari Tahun ke Tahun, Rompi Lepas Jadi Primadona di 2026?
-
5 Pilihan Sepatu Minimalis untuk Gaya Celana Gombrong, Cocok Dipakai di 2026
-
7 Sepatu Lokal High Heels Wanita yang Lebih Murah dari Charles & Keith, Mulai Rp100 Ribuan
-
Bukan Hanya Sekedar Nonton, Bioskop Ini Hadirkan Kursi Getar Sensorik yang Bikin Nonton Makin Hidup
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga yang Pajaknya Murah, Cocok untuk Keluarga Muda
-
5 Sunblock Badan Terbaik dengan Aksi Ganda: Proteksi UV dan Cerahkan Kulit
-
6 Urutan Skincare Malam untuk Kulit Berjerawat, Perbaiki Skin Barrier
-
Awas! Nikah Siri dan Poligami Bakal Dipenjara, Ini Aturan Lengkap KUHP Baru