Suara.com - Penampilan istri Wakil Presiden RI, Selvi Ananda saat pelantikan pengurus Dekranas Masa Bakti 2024-2029 di Gedung II Istana Wakil Presiden Jakarta menarik perhatian.
Pada momen tersebut, Selvi Ananda memadukan kebaya modifikasi kutu baru warna putih dengan kalung berukuran besar. Tak hanya itu Selvi juga kedapatan menenteng tas dari brand Dior.
Hal tersebut makin membuat publik riuh lantaran Selvi berpidato tentang UMKM. Hal ini dianggap kontras dengan dirinya yang menenteng tas Dior.
“UMKM-UMKM kecil ini bisa sama-sama naik kelas. Itu kenapa ada bidang khusus untuk standarisasi hubungan dengan luar negeri," ujar Selvi Ananda.
“Saya pengin ke depannya UMKM Indonesia bisa dibawa dikenalkan ke banyak negara lagi," ucap Selvi Ananda.
Usai berbicara soal UMKM, rupanya Selvi Ananda kedapatan menenteng tas Dior series Lady Dior warna hitam. Tas tersebut dibanderol kurang lebih Rp120 jutaan.
Selvi Ananda rupanya bukan hanya sekali tampak mengenakan tas mahal. Berikut beberapa momen biasa yang didatangi Selvi sambil tenteng tas mahal.
1. Hermes Saat Jajan Es Teh
Sebelumnya ia kedapatan menenteng Hermes saat jajan Es Teh.
Baca Juga: Styling Selvi Ananda Dinilai Berlebihan, Ini Tips Padukan Kebaya dengan Aksesoris agar Tetap Elegan
Kala itu Selvi berpenampilan kasual dengan mengenakan kaos belang merah-putih. Kendati berpenampilan kasial, Selvi menenteng tas Hermes series Lindy Golf taurillon clemence leather with gold hardware seharga Rp 197 juta.
2. Tenteng Hermes Saat Nonton Basket Anak
Pada video yang diunggah akun TikTok @erik_anak_dewa, tampak Selvi Ananda berpenampilan kasual saat menonton Jan Ethes main basket. Ia mengenakan kaos warna abu-abu dengan gambar besar di bagian depan.
Kendati penampilannya tampak kasual, Selvi Ananda menenteng tas tak biasa. Selvi terlihat membawa tas Hermeswarna coklat di pundaknya. Tas tersebut diduga Hermes series K28 Chocolate Courchevel Sellier Handbag Rp 185 juta.
3. Hermes ke Warung Ayam
Selvi Ananda sempat kedapatan menenteng Hermes saat makan di warung ayam. Tas tersebut sempat diunggah oleh akun Instagram @hermes.selebriti.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
- 5 Pilihan Sepatu Skechers Tanpa Tali untuk Jalan Jauh, Harga Mulai Rp500 Ribu
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
5 Sepatu Sekolah Hitam Putih Brand Lokal Harga Rp100 Ribuan yang Awet
-
5 Rekomendasi Susu Rendah Gula untuk Lansia Penderita Diabetes Usia 50-an
-
9 Sunscreen Murah Tasya Farasya Approved di Bawah Rp100 Ribu
-
Nyadran 2026 Tanggal Berapa? Catat Jadwalnya dan Pahami Maknanya Bagi Gen Z
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk Anti Licin untuk Lansia, Nyaman dan Aman Dipakai Harian
-
Serba-Serbi Mudik Gratis Lebaran 2026, Jateng Siapkan 349 Unit Bus!
-
6 Shio Paling Hoki di 9 Januari 2026, Cek Keberuntunganmu!
-
Apa Bedanya Sunscreen dan Sunblock? Ini Pilihan Terbaik untuk Melindungi Kulit
-
5 Sepatu Olahraga untuk Usia 50-an dari Brand Lokal, Harga Ekonomis Kualitas Premium
-
3 Rekomendasi Sepatu Nike Air Max Kolaborasi One Piece, Desain Mempesona!