Suara.com - Hubungan retak adalah kondisi ketika suatu hubungan asmara mengalami masalah dan berada di ambang kehancuran. Keretakan ini bisa disebabkan oleh berbagai faktor, seperti ketidakcocokan, kecemburuan, pengkhianatan, atau kebiasaan-kebiasaan buruk yang tidak disadari.
Beberapa kebiasaan yang dapat menyebabkan keretakan hubungan antara lain menghindari masalah, berpikir negatif, terlalu terobsesi pada pasangan, dan terlalu menuntut kesempurnaan. Berikut adalah beberapa tips untuk memperbaiki hubungan yang sudah lama retak:
1. Memulai percakapan yang sopan dan terbuka
Mulailah dengan percakapan sederhana dan menunjukkan niat untuk memperbaiki hubungan. Jika ada blokir komunikasi, gunakan media lain untuk menyampaikan keinginan tersebut.
2. Introspeksi diri
Luangkan waktu untuk merenungkan kesalahan diri sendiri dan mencari cara terbaik agar hubungan bisa kembali seperti semula.
3. Saling mendengarkan
Belajar menjadi pendengar yang baik dengan mendengarkan perasaan pasangan secara seksama. Jangan biarkan ego menguasai.
4. Berani meminta maaf
Mengakui kesalahan dan meminta maaf dengan tulus dapat membangun kembali kepercayaan. Jangan ulangi kesalahan yang sama.
5. Membangun kembali hubungan
Lepaskan masalah lama dan lihat hubungan dari perspektif yang berbeda. Atasi keretakan dan belajar dari kesalahan.
6. Berpikir positif
Sikap positif dapat memengaruhi pasangan dan membuka peluang untuk mencoba lagi.
7. Menyelesaikan masalah
Berita Terkait
-
Untung Rugi RI Masuk Dewan Perdamaian Trump: Bisa 'Jegal' Keputusan Kontroversial?
-
Jerome Kurnia Sukses Bikin Penonton Naik Darah Lewat Peran Pilot Toxic di Film Penerbangan Terakhir
-
8 Tanda Hubungan Toxic dan Langkah Aman untuk Mengakhiri Hubungan Tidak Sehat
-
Fenomena Brondong Dekati Janda: Apa Tips Sukses Asmara Beda Usia?
-
Umumkan Putus, Yasmin Napper dan Giorgino Abraham Fokus Berkembang Sendiri
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering