Suara.com - Adab Fuji pada Asisten Rumah Tangga (ART) belakangan disorot publik. Hal ini terkait dengan cuplikan vido Fuji yang meminta ART di rumahnya untuk mengambilkan makanan.
Momen tersebut terjadi saat Fuji sedang melakukan siaran langsung bersama Gala Sky di rumah. Fuji kemudian meminta ART untuk mengambilkan makanan.
"Aku mau makan. Mbak mau makan nih, Mbak," tutur Fuji, dilansir dari cuplikan video yang diunggah ke YouTube Short oleh akun AndiPrayitno pada Rabu (5/3/2025).
"Mbak, tolong mau makan," imbuh pemilik nama lengkap Fujianti Utami Putri itu.
Ada Fuji menuai kritik warganet yang menganggap Fuji tidak mandiri karena menyuruh ART mengambilkan makanan. Tapi ada juga yang membela Fuji atas hal tersebut. Lalu bagaimana sebaiknya adab majikan pada ART menurut Islam?
Melansir dari laman Jateng NU, Imam al-Ghazali dalam risalahnya berjudul Al-Adab fid Din dalam Majmu'ah Rasail al-Imam al-Ghazali (Kairo, Al-Maktabah At-Taufiqiyyah, halaman 444) menyebut ada enam adab majikan kepada ART, apa saja?
1. Tak Memaksakan Kerja di Luar Kemampuan
Menurut Imam al-Ghazali, adab pertama adalah tidak memaksakan ART bekerja lebih dari kemampuannya. Selain itu, majikan juga tak boleh melanggar kesempakatan pekerjaan awal misal soal kam kerja, jenis pekerjaan, gaji, hingga hak libur.
2. Berbelas Kasih
Baca Juga: Cerita Fuji Nangis Dibentak Cowok yang Baru Dekat Dengannya, Nama Asnawi Mangkualam Jadi Terseret
Berbelas kasih lah pada ART terutama saat mereka kelelahan. Majikan juga tak boleh memukul atau menyakiti ART.
3. Tidak Memaki
Seorang ART atau pembantu terkadang kurang sempurna dengan pekerjananya. Kendati demikian, majikan tak boleh memaki.
4. Memaafkan Kesalahan
Berbuat salah merupakan hal yang manusiawi. Oleh karena itu, saat ART meminta maaf, seorang majikan harusnya berjiwa besar memaafkannya.
5. Menerima Permintaan Maaf
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Hair Tonic Pria Terbaik untuk Atasi Garis Rambut Mundur, Ampuh Kembalikan Kepercayaan Diri
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula
-
Cara Memilih Bedak untuk Usia 50-an, Ini 5 Produk Aman yang Layak Dicoba
-
15 Rekomendasi Sunscreen SPF 30 ke Atas untuk Perlindungan Maksimal dari Sinar Matahari
-
Resep Ayam Bacem Khas Jogja untuk Hidangan Spesial Keluarga di Rumah
-
5 Rekomendasi Merek Sneakers Lokal untuk Kaki Besar, Ada yang Punya Size sampai 47
-
6 Rekomendasi Tas untuk Tektok Gunung, Merek Lokal Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run