Suara.com - Ribuan massa unjuk rasa dari Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) mengepung Jakarta, Senin (10/3/2025). Unjuk rasa ini terkait dengan penundaan pengangkatan CPNS dan PPPK 2024.
Aksi ini disebut akan dipusatkan di Gedung DPR RI, Kantor Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB), serta Istana Negara. Selain berdemo, massa di media sosial juga mengungkap kemarahannya pada pemerintah, khusunya Menpan-RB Rini Widyantini.
Kini tengah menjadi pusat kemarahan, seperti apa harta kekayaan Menpan-RB Rini Widyantini?
Kekayaan Rini Widyantini
Melansir dari Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) pada tanggal 25 Maret 2024. Rini Widyantini memiliki total harta kekayaan sebesar Rp27.033.159.518 tanpa utang.
Harta milik Rini dibagi menjadi beberapa aset kekayaan. Aset pertama adalah tahan dan bangunan dengan nilai total Rp3.750.000.000. Rini memiliki 4 tanah dan bangunan yang semuanya merupakan hasil sendiri.
Aset kekayaan lainnya berupa transpotasi sepeda motor Yamaha Mio tahun 2006 senilai Rp1.500.000 dan mobil Toyota Fortuner 2.4 keluaran tahun 2020 dengan nilai Rp375.000.000.
Selain itu, harta bergerak lainnya adalah Rp460.000.000. Aser terbesar milik Rini berada dalam kategori kas dan stara kas yakni Rp19.032.906.818.
Baca Juga: Mulai 24 Maret Hingga 27 Maret 2027, ASN Diperbolehkan WFA
Berita Terkait
-
Rieke Diah Pitaloka Kawal Pengangkatan CPNS & PPPK yang Ditunda Akhir Tahun: Kelamaan!
-
Menpan-RB Ungkap Alasan Kenapa Jadwal Pengangkatan CPNS Menjadi PNS Dilakukan Oktober 2025
-
Imbas Pengangkatan CPNS Diundur, Muncul Ajakan Demo ke Menpan RB
-
Ini Road Map KemenPAN-RB soal Pengangkatan CASN 2024
-
Mulai 24 Maret Hingga 27 Maret 2027, ASN Diperbolehkan WFA
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
10 Rekomendasi Bedak untuk Ibu Rumah Tangga yang Mencerahkan dan Anti Menor
-
10 Ide Buket Hari Guru yang Murah tapi Tetap Cantik dan Berkesan
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream untuk Mencerahkan Kulit Instan, Mulai Rp20 Ribuan
-
KUIS Uji Nyali: Tebak Nama Gunung-Gunung Megah Ini
-
Aero Sport di Era Liburan Keluarga: Ketika Langit Jadi Ruang Rekreasi Baru
-
Viral! Turis India Ngamuk di McD Malaysia karena Dapat Burger Daging Sapi Bukannya Vegetarian
-
Cara Hitung Iuran BPJS Kesehatan Karyawan Swasta 2025, Pahami biar Gak Kaget dengan Potongan
-
Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Resmi dari Kemendikdasmen, Lengkap dengan Tema dan Font
-
5 Sepatu Lari untuk Daily Run Pemula, Kualitas Premium Mulai Rp400 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen di Alfamart untuk Remaja, Bisa Mencerahkan Wajah