"Kalau kemarin benar sudah tahu, tapi bukan benar-benar mualaf. Aku bilangnya konten," jelas Steven.
"Prinsip saya soalnya begitu, lebih baik minta maaf daripada minta izin," sambungnya.
Profil Steven Wongso
Steven Wongso adalah seorang konten kreator sekaligus aktor asal Surabaya, Jawa Timur. Dia lahir pada 20 Oktober 1999, sehingga kini berusia 25 tahun.
Konten Steven Wongso sering viral. Dalam kontennya, ia sering mengangkat kehidupan sehari-harinya sebagai anak keturunan Tionghoa di Indonesia alias Chindo.
Saat ini, Steven Wongso memiliki 1,1 juta pengikut di Instagram-nya @steven_wongso. Ia juga sudah memiliki lebih dari 6,1 juta pengikut di TikTok-nya @Stevenwongso_.
Di awal kariernya, tepatnya pada tahun 2018, Steven Wongso diketahui bergabung dengan komunitas Stand Up Indo Surabaya.
Lalu di tahun 2021, Steven Wongso sempat menjadi asisten pribadi komika Indra Jegel. Ia ikut terlibat dalam beberapa syuting bersama Indra Jegel.
Sosok Steven Wongso makin dikenal publik setelah menjalin kedekatan dengan Arafah Rianti. Hubungan keduanya pun menjadi sorotan karena perbedaan keyakinan.
Baca Juga: Dulu Ternyata Cuma HTS, Steven Wongso Beri Kode Ingin Balikan sama Arafah usai Mualaf
Sebelum akhirnya memeluk Islam, Steven Wongso adalah seorang Nasrani. Dia juga beberapa kali memakai perbedaan agama dengan Arafah Rianti sebagai konten media sosial.
Selain konten kreator, Steven pernah membintangi film Star Syndrome yang tayang pada tahun 2023 bersama Gilang Dirga, Tissa Biani dan Tora Sudiro. Dalam film tersebut, Steven Wongso muncul sebagai cameo.
Berita Terkait
-
Dulu Ternyata Cuma HTS, Steven Wongso Beri Kode Ingin Balikan sama Arafah usai Mualaf
-
Mengapa Saudara Sepersusuan Tidak Boleh Dinikahi dalam Islam? Ini Penjelasannya
-
Ruben Onsu Mualaf, Ini Sosok Spesial yang Pertama Ucapkan Selamat Lebaran
-
Beredar Video Ruben Onsu Jadi Imam Salat Desy Ratnasari Usai Mualaf, Tanda Serius?
-
Bukan Demi Nikah, Steven Wongso Mualaf Setelah Putus dari Arafah Rianti
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H