Kemudian, pada 10 Maret 2022 atau sekitar satu bulan setelah wamil, Suho merilis album mini keduanya yang berjudul Grey Suit. Adapun singel utamanya yang juga berjudul sama dirilis pada 4 April 2022.
Pesan Suho Usai Menjadi Duta YKAKI
Usai pengangkatan tersebut, Suho menegaskan komitmennya untuk terus mendukung YKAKI. Ia berjanji akan membantu meningkatkan kesadaran tentang pentingnya hak-hak dari anak-anak penderita kanker.
"Saya berkomitmen untuk menggunakan suara saya untuk menyoroti tujuan ini," ujar Suho dalam video unggahan akun YKAKI.
YKAKI kemudian berharap agar diangkatnya Suho, orang-orang bisa terus menyebarkan harapan hingga dukungan terhadap para penderita kanker. Dengan begitu, perjuangan mereka dalam melawan penyakit ini tidak terlalu terasa menyedihkan.
"Bersama Suho, mari terus sebarkan harapan, cinta, dan dukungan nyata untuk anak-anak pejuang kanker di Indonesia," tulis YKAKI dalam keterangan video tersebut.
Sebelum itu, Suho sudah menunjukkan kepeduliannya terhadap anak-anak yang menderita kanker. Ia pernah menyumbangkan lebih dari 50 juta won atau sekitar Rp 588 juta untuk RS Universitas Nasional Seoul.
Tak cukup sampai disitu, Suho juga kerap berpartisipasi dalam penggalangan dana yang diadakan oleh UNICEF Korea. Donasi ini diadakan untuk membantu anak-anak Palestina di jalur Gaza pada tahun 2024 lalu.
Kontributor : Xandra Junia Indriasti
Baca Juga: Ekspresi Suho EXO Perdana Makan Jengkol Bareng Boy William Bikin Ngakak
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
World Cities Day: Membangun Kota yang Bernapas Lewat Ruang Hijau dan Alam
-
Rekomendasi Serum Somethinc untuk Mengurangi Flek Hitam, Bikin Kulit Cerah Merata
-
Profil Irene Ursula Owner Somethinc, Sudah Bangun 'Kerajaan' Kecantikan Sejak 2014
-
Resep Semur Telur Kecap Manis: Lezatnya Rasa Tradisi di Setiap Suapan!
-
Profil Sarwo Edhie Wibowo: Mertua SBY yang Diberi Gelar Pahlawan Nasional
-
8 Parfum Cocok untuk Ojol: Awet dan Anti Bau, Bikin Penumpang Auto Kasih Bintang Lima
-
Kuota Penerima Beasiswa LPDP Berkurang Mulai Tahun 2025, Ini Rinciannya
-
5 Eye Cream untuk Mengurangi Mata Panda, Cocok Bagi yang Sering Begadang
-
5 Rekomendasi Serum Antioksidan untuk Lindungi Kulit dari Polusi Bagi Warga Kota Besar
-
5 Rekomendasi Hotel Terbaik di Medan, Lokasi Strategis dan Punya Fasilitas Lengkap