Suara.com - Ibu Wakil Presiden RI, Selvi Ananda tampil beda dengan behel yang terpasang di giginya.
Penampilan baru istri Wapres Gibran Rakabuming Raka ini terlihat dari unggahan make up artist asal Solo, Antonius Anung.
Sudah bukan rahasia lagi jika Selvi Ananda kerap menggunakan jasa make up artist lokal untuk merias wajahnya jadi semakin sempurna.
Lantas bagaimana penampilan baru Selvi Ananda dengan behel ini? Intip potretnya berikut.
Selvi Ananda mulanya tak menunjukkan kawat giginya saat dirias Antonius Anung. Adar momen merias itu direkam oleh sang MUA, Selvi Ananda belum mengekspos behelnya tersebut itu. Ia tampak kalem dan sesekali menimpali obrolan dengan periasnya,
Antonius Anung memilih riasan yang dominan dengan warna pink, baik untuk blush on dan lipstik bibir Selvi Ananda. Riasan flawless ini cocok untuk menunjukkan sisi soft feminim sang istri wapres.
Tiba saatnya ketika Selvi Ananda menunjukkan hasil riasan MUA-nya. Sesekali ia menyunggingkan senyum, hingga kemudian membuka mulutnya memperlihatkan behel yang tampak belum lama menempel di giginya.
Behel ini diduga baru saja dipasang Selvi Ananda. Pasalnya, Selvi tampak belum memasang behel ketika berpidato di acara-acara resmi yang sebelumnya ia hadiri.
Selvi Ananda tampil kasual namun tetap elegan dengan gaun putih bertabur kristal lengan sheer pendek.
Baca Juga: Sungkem! Riasan Soft MUA Ini Bikin Orang Tua Pengantin Jadi Lebih Muda
MUA Antonius Anung pun membagikan pengalamannya yang kerap dipanggil Selvi Ananda untuk merias. Antonius mengaku bangga ketika disebut sebagai perias kepercayaan ibu wapres.
"Puji Tuhan Mba, tidak bisa diungkapkan dengan kata-kata," kata Antonius.
Kendati begitu, MUA Antonius Anung mengaku tak pilih-pilih klien meski sudah pernah menjadi MUA pejabat.
"Tenang Mba, siapapun kliennya tetap saya make up-in, hehe, asal tanggalnya berjodoh dan cocok harganya," ungkapnya.
Selain riasannya, penampilan baru Selvi Ananda pakai behel pun seketika menjadi pembicaraan tersendiri. Di Tiktok bahkan telah muncul link pencarian dengan kata kunci Selvi Ananda Pakai Behel.
Hal ini memancing pembicaraan lantaran publik menilai gigi Selvi Ananda sudah rapi dan khas.
Berita Terkait
-
Sungkem! Riasan Soft MUA Ini Bikin Orang Tua Pengantin Jadi Lebih Muda
-
MUA Sulap Wajah Nenek 75 Tahun Jadi Awet Muda, Intip Rahasia Makeup-nya!
-
MUA Sulap Wajah Bertekstur Emak-emak Jadi Mulus dan Awet Muda, Ini Rahasianya
-
Penampilan Baru Selvi Ananda Pakai Kawat Gigi Jadi Perbincangan
-
Kontrol Behel saat Puasa Batal atau Tidak? Ini Kata Dokter Gigi!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
3 Jam Tangan Mewah Deddy Corbuzier, Dulu Koleksi Harga Miliaran Kini Pilih yang Murah Meriah
-
Di Balik "New Horizon": Kolaborasi Seni dan Material yang Memukau di Art Jakarta 2025
-
Urutan Skincare Malam untuk Usia 30-an, Lengkap dengan Rekomendasi Produk Terjangkau
-
6 Tren Kuliner Global Paling Panas di 2025: Plant-Based hingga Zero Waste
-
Aksi Bersih Pantai Bali: Dari Pungut Sampah hingga Edukasi Daur Ulang
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik untuk Plantar Fasciitis, Nyaman Bebas Nyeri
-
Tampil Glowing, 9 Rekomendasi Alat Pijat Wajah yang Teruji Ahli Kecantikan
-
5 Zodiak Paling Banyak Disukai Pria, Diam-Diam Punya Energi dan Aura yang Magnetis
-
Mimpi Malam Curi Perhatian! Hariyadin Buktikan Creator Lokal Bisa Tembus Industri Musik Global
-
4 Ciri-Ciri Sepatu New Balance Palsu, Jangan Sampai Pengen Stylish Malah Jadi Mimpi Buruk!