Suara.com - Kabar tidak sedap kembali datang dari aktor Fachri Albar. Setelah ditangkap karena kasus narkoba, Fachri Albar ternyata sudah cerai dengan Renata Kusmanto sejak Februari 2025 lalu.
Putusan cerai Fachri Albar dan Renata Kusmanto telah dikeluarkan Majelis Hakim Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa pada 13 Februari 2025.
Gugatan Renata dikabulkan oleh Majelis Hakim dengan nomor 702/Pdt.g/2025/PA.Tgrs secara verstek karena Fachri Albar sebagai tergugat tidak menghadiri sidang perceraian.
Dalam putusan cerai, Fachri Albar juga diwajibkan untuk menafkahi kedua anak mereka minimal Rp50 juta perbulan.
Rumah tangga mereka sudah mencuri perhatian publik sejak Fachri Albar kembali ditangkap karena kasus narkoba. Pasalnya, Renata Kusmanto tidak terlihat kala Fachri Albar tersandung kasus pemakaian barang haram tersebut.
Kini sudah resmi bercerai, Renata Kusmanto ternyata menjadi mualaf sebelum menikah dengan putra Achmad Albar tersebut.
Fachri Albar dan Renata Kusmanto menikah pada 12 Juni 2014 di Jakarta. Berdasarkan catatan KUA, prosesi mualaf Renata Kusmanto berlangsung pada 6 Mei 2014, sebulan sebelum menikah dengan Fachri Albar.
Prosesi mualaf Renata Kusmanto itu digelar di Masjid Sunda Kelapa. Sebelum mualaf, model cantik ini menganut agama Katolik.
Setelah resmi memeluk agama Islam, Renata kemudian belajar untuk memperdalam ilmu agama dengan membaca Al-Quran.
Baca Juga: Diam-Diam Cerai, Fachry Albar dan Renata Kusmanto Sering Cekcok hingga Sulit Didamaikan
Renata belajar dari sang ibu mertua, Rini S Bono yang menurutnya memiliki keislaman yang kuat. Tak hanya itu, Renata mengaku bahwa ibu mertuanya adalah sosok religius.
Saat itu, Renata kesulitan belajar bahasa Arab untuk membaca Al-Quran. Oleh karena itu, Renata akhirnya memilih untuk belajar melalui terjemahan.
Fachri Albar Tiga Kali Tersandung Kasus Narkoba
1. Masuk DPO dan Menyerahkan Diri 2007
Fachri Albar pertama kali terjerat kasus narkoba pada 2007. Saat itu, rumah Fachri Albar digeledah Badan Narkotika Nasional (BNN).
BNN menemukan beberapa gram kokain di rumahnya. Setelah itu, Fachri masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) karena kasus itu juga melibatkan sang ayah, Achmad Albar.
Berita Terkait
-
Kisah Pengorbanan Renata Kusmanto Nikahi Fachry Albar: Pindah Agama hingga Tak Dapat Restu
-
Agama Renata Kusmanto, Diam-Diam Gugat Cerai Fachry Albar sebelum Terjerat Narkoba
-
Diam-Diam Cerai, Fachry Albar dan Renata Kusmanto Sering Cekcok hingga Sulit Didamaikan
-
Sudah Bercerai, Fachry Albar Masih Simpan Foto-Foto Bareng Renata Kusmanto
-
Perjalanan Cinta Fachry Albar dan Renata Kusmanto, Diam-Diam Sudah Cerai
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
-
Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
-
7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
-
Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
-
Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas
-
5 Sunscreen dengan Kandungan Zinc Oxide untuk Samarkan Flek Hitam dan Bekas Jerawat
-
4th IICF 2025 Sukses Pertemukan 12 Negara, "Semarak Nandak Ondel-Ondel Betawi" Pecahkan Rekor MURI