Dengan kandungan yang terdiri dari etanol, aqua, fragrance, propylene glycol, PEG 40, serta hydrogenerated castor oil, body mist ini memiliki ketahanan aroma yang cukup lama, yakni sekitar 6-7 jam di ruangan ber-AC.
Produk body mist untuk pria ini bisa didapatkan dengan harga Rp29.000-an.
5. Wardah Scentsation Purity Body Mist
Brand kecantikan Wardah juga memiliki produk body mist yang tak kalah keren. Produk ini memiliki beragam varian, di antaranya Purity, Peaceful, Passion, Joyfull, dan Bliss. Body mist ini diformulasikan nonalkohol dengan aroma natural serta tanpa mewarna sehingga aman digunakan untuk kulit sensitif.
Meski tanpa kandungan alkohol, body mist dari Wardah ini mampu bertahan cukup lama hingga lima jam. Kemasannya yang kecil dan travel friendly membuat produk ini sangat mudah dibawa ke mana saja. Kamu bisa mendapatkan produk ini di harga Rp40.500.
6. MINISO Pocket Body Mist
Rekomendasi kali ini kembali dari brand MINISO, yakni varian Pocket Body Mist. Produk ini bisa digunakan baik oleh pria maupun wanita. Sesuai dengan namanya, body mist ini dikemas dalam pocket kecil ukuran 35 mL sehingga sangat cocok dibawa ketika berpergian.
Ada dua varian dengan aroma yang menyegarkan, yakni green tea dan peach. Body mist ini bisa didapatkan hanya dengan Rp39.900.
7. Herboist Natural Body Scent Parfum Romantic Zaitun
Baca Juga: Wewangian yang Mewakili Jiwamu, Parfum Zodiak Evangeline Cuma Rp22 Ribuan!
Body mist yang satu ini cocok digunakan untuk anak-anak remaja yang masih sekolah. Selain harganya yang cukup terjangkau, body mist dari Herboist ini juga memiliki aroma yang tahan lama serta mudah didapatkan.
Perpaduan wangi antara floral, fresh, serta powdery menghasilkan kombinasi aroma yang enak. Tidak hanya sebagai body mist, produk ini bisa didapatkan hanya dengan Rp26.400.
Kontributor : Rizky Melinda
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Dari Melepas Penat Hingga Pemberdayaan UMKM: Inilah Kekuatan Sentra Kuliner!
-
4 Rekomendasi Krim Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Apa Saja Bisnis Putri Tanjung? Rumah Tangganya Dikabarkan Retak
-
Apa Saja Larangan untuk Wanita selama Masa Iddah? Azizah Salsha Diduga Mau Liburan ke Jepang
-
Fesyen Lokal Lawan Gempuran Barang Murah Impor: Bisakah Bertahan?
-
Taqy Malik Anak Siapa? Ramai soal Kasus Bangun Masjid di Tanah Sengketa
-
Transformasi Platform E-Commerce, Belanja Fashion Bakal Lebih Cepat, Mudah, dan Personal
-
Jadwal MotoGP Mandalika 2025, Simak Kejutan dan Dramanya!
-
Link Nonton Live MotoGP Mandalika 2025
-
5 Fakta Menarik Lauterbrunnen Swiss yang Indah, Lokasi El Rumi Lamar Syifa Hadju