Suara.com - Body mist merupakan salah satu produk yang bisa menjadi pilihan tepat untuk digunakan sehari-hari sebagai wewangian tubuh. Pilihan aroma yang ringan serta beragam menjadikan body mist banyak digemari orang-orang.
Dengan aroma yang lembut dan menyegarkan, body mist menjadi favorit banyak kalangan, mulai dari remaja hingga orang dewasa, baik pria maupun wanita. Tidak perlu merogoh kocek yang mahal, ada banyak produk body mist dengan harga di bawah Rp50 ribu yang dijual di pasaran.
Berikut adalah beberapa rekomendasi body mist dengan wangi yang awet dan tahan seharian yang bisa didapatkan dengan harga di bawah Rp50 ribu.
1. MINISO Body Mist Twinkling Stars
Rekomendasi body mist pertama ada dari MINISO varian Twinkling Stars. Body mist ini menawarkan pilihan aroma buah yang segar dan sangat cocok untuk remaja.
Dengan ukuran yang cukup besar yakni 150 mL serta harga yang terjangkau, body mist ini bisa menjadi sahabat yang tepat untuk para remaja.
Aromanya tidak membuat pusing dan bisa digunakan meskipun cuaca tengah panas dan terik di siang hari. Hanya dengan Rp21.900, kamu sudah bisa mendapatkan body mist yang keren dari MINISO ini.
2. BONAVIE Body Mist Marie Antoinette
Body mist dari BONAVIE dengan varian Marie Antoinette ini hadir dengan odor block technology, sehingga bisa membantu mengatasi bau badan seharian! Dengan aroma citrus yang segar, floral yang lembut, serta dry down musky-woody yang menenangkan, body mist ini siap menemani hari-harimu.
Baca Juga: Wewangian yang Mewakili Jiwamu, Parfum Zodiak Evangeline Cuma Rp22 Ribuan!
Kombinasi aromanya mampu menghadirkan karakter yang feminin sekaligus berkelas. Dilengkapi dengan air Aloe vera yang dapat melembutkan kulit, body mist dengan ukuran 30 mL ini dijual dengan harga mulai dari Rp17.200 saja.
3. Careso Velvet Rose
Rekomendasi selanjutnya ada body mist dengan packaging yang lucu dengan botol berwarna merah muda. Careso Velvet Rose menawarkan aroma mawar Paris yang elegan dengan harga yang cukup terjangkau.
Body mist dengan aroma mawar yang enak dan bikin nagih ini berhasil mempresentasikan keharuman mawar Paris yang indah dengan aroma yang cenderung ringan. Bisa disemprotkan ke badan kapan saja, dan bisa didapatkan hanya dengan Rp39.000.
4. Brasov Body Mist Cologne Marvel Blue
Rekomendasi selanjutnya ditujukan untuk para pria. Brasov Body Mist Cologne Marvel Blue mempunyai karakteristik aroma yang aquatic, oceanic, serta musky.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Krim Malam Anti Aging untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Minyak Zaitun untuk Anti Aging Wajah, Bikin Kencang dan Hilangkan Kerutan
-
5 Rekomendasi Rosemary Oil untuk Atasi Kebotakan Dini, Cegah Rontok dan Lebatkan Rambut
-
5 Rekomendasi Sepatu untuk Orang Tua Penderita Plantar Fasciitis, Aman dari Nyeri Tumit
-
Baju Teal Blue Cocoknya Pakai Kerudung Warna Apa Saja? Ini 5 Rekomendasinya
-
Jadi Tren Baju Lebaran 2026, Teal Blue dan Ash Blue Cocok untuk Warna Kulit Apa?
-
7 Sabun Cuci Muka untuk Bantu Atasi Flek Hitam di Usia 40-an, Mulai Rp27 Ribuan
-
10 Pilihan Moisturizer Cream yang Efektif Memperkuat Skin Barrier
-
5 Hair Tonic Pria Terbaik untuk Atasi Garis Rambut Mundur, Ampuh Kembalikan Kepercayaan Diri
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula