Suara.com - Tampil stylish ke kantor sering kali menjadi tantangan tersendiri. Di satu sisi, kamu ingin terlihat profesional, tapi di sisi lain, rasanya membosankan kalau harus memakai outfit kantor yang itu-itu saja setiap hari.
Padahal, outfit ke kantor nggak harus selalu kaku dan membosankan. Dengan sedikit inspirasi dari gaya seleb, kamu bisa tetap tampil profesional tapi tetap modis dan on point!
Mulai dari look yang chic sampai yang edgy, enam seleb ini punya gaya kece yang bisa kamu tiru buat upgrade penampilan kerja kamu.
Yuk, intip inspirasinya dan siap-siap jadi pusat perhatian di kantor—dengan cara yang elegan, tentu saja!
1. Prilly Latuconsina
Look elegan ala Prilly Latuconsina dalam balutan konsep outfit chic smart casual bisa jadi pilihan.
Prilly memadukan blazer navy yang sleek dengan celana kulot berwarna krem yang memberikan kesan santai namun tetap profesional.
Sentuhan akhir berupa heels berwarna senada dan kacamata tipis membuat tampilannya semakin rapi dan fashionable.
Gaya ini cocok untuk kamu yang ingin tampil berkelas tanpa terlihat kaku di lingkungan kantor.
Baca Juga: 4 Inspirasi Outfit Modis ala Pharita BABYMONSTER, Cocok Buat Hangout!
2. Maudy Ayunda
Untuk kamu yang ingin tampil stand out tapi tetap sopan di kantor, gaya Maudy Ayunda dengan konsep ethnic elegance bisa jadi inspirasi.
Maudy memadukan kemeja putih klasik dengan celana kain etnik bermotif kontras yang memberikan kesan unik dan modern.
Ia juga menambahkan aksen pita di pinggang, serta heels merah glossy yang semakin mempertegas karakter stylish namun tetap formal.
Look ini pas banget buat kamu yang ingin menyelipkan unsur budaya tanpa kehilangan sentuhan profesional.
3. Luna Maya
Berita Terkait
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Bansos 2026 Apa Saja Jenisnya? Ini Estimasi Jadwal Pencairan dan Cara Cek Penerima
-
Mudik Gratis Lebaran 2026 Alfamidi Kapan Dibuka? Simak Jadwal, Syarat dan Cara Daftarnya
-
Apa Beda Powder Foundation dan Compact Powder? Ini 4 Produk yang Wajib Kamu Coba
-
Ingin Jadi Tentara Amerika Seperti Syifa WNI yang Viral? Cek Syarat dan Cara Daftarnya
-
7 Sepatu Running Lokal Wanita Kembaran Diadora, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
6 Bahan Skincare yang Wajib Dihindari Pemilik Kulit Keriput, Kulit Awet Muda di Usia 45 Tahun
-
5 Sunscreen SPF 50 untuk Atasi Hiperpigmentasi, Mulai dari Rp40 Ribuan
-
7 Moisturizer dengan Kandungan Hyaluronic Acid Anti Aging, Cocok untuk Usia 40 Tahun
-
3 Jam Tangan Murah Punya Bill Gates, Mulai Rp 300 Ribuan Aman Buat Wudhu hingga Menyelam
-
Utang Puasa Lewat 2 Kali Ramadan, Bagaimana Menggantinya Agar Sah?