Zoom, Google Meet, dan Teams biasanya memiliki fitur “Audio Test”. Gunakan fitur ini sebelum join meeting untuk megecek apakah mic dan speaker bekerja dengan baik pada aplikasi tersebut.
7. Matikan perangkat audio lain yang tidak digunakan
Kalau ada dua atau lebih perangkat audio yang terhubung, sistem bisa saja bingung memilih mana yang digunakan. Nonaktifkan perangkat yang tidak digunakan agar laptop fokus pada mic dan speaker eksternal saja.
8. Gunakan software audio pendukung jika perlu
Beberapa microfon eksternal mempunyai software tambahan seperti Blue VOICE atau Logitech G-Hub. Gunakan untuk optimasi suara lebih jernih, terutama kalau butuh pengaturan noise cancelling atau gain.
9. Restart aplikasi setelah ganti perangkat audio
Terkadang aplikasi meeting tidak langsung mendeteksi perubahan perangkat. Solusi termudah, tutup aplikasi kemudian buka lagi setelah pengaturan audio selesai dilakukan.
10. Simpan setting default untuk meeting berikutnya
Dari beberapa aplikasi meeting, bisa set perangkat audio default agart tidak perlu atur ulang setiap kali meeting. Fitur ini sangat membantu saat memakai perangkat setiap hari.
Baca Juga: Zyrex Lifebook Meluncur ke Indonesia, Laptop Murah Rp 2 Jutaan untuk Pelajar
Cara cek mic dan speaker sebelum masuk meeting online
Sebelum klik “Join”, sempatkan 1-2 menit untuk mengetes audio. Di zoom, misalnya, bisa klik “Test Speaker and Microphone” di halaman awal sebelum masuk ke ruang meeting. Ucapkan beberapa kata dan dengarkan suara sendiri, kalau terdengar jernih itu berarti sudah aman.
Google Meet biasanya otomatis mendeteksi perangkat audio, tapi tetap bisa dicek lewat ikon settings di pojok kanan atas. Dari situ dapat memilih input dan output, serta tes suara.
Sementara Microsoft Teams menyediakan pengaturan yang bisa diakses dari “Devices” pada menu Settings-komplit dan bisa dites langsung juga.
Maka dari itu, jangan anggap sepele tahap ini. Lebih baik cek sebentar daripada malu karena berbicara sepanjang presentasi, namun ternyata tidak ada suara yang dengar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Niat Puasa Syaban Sekaligus Qadha Ramadhan: Lengkap dengan Bacaan Arab, Latin, dan Artinya
-
Kapan Batas Waktu Bayar Utang Puasa Ramadan?
-
Benarkah Beasiswa LPDP 2026 Diutamakan 80 Persen ke STEM?
-
5 Bedak Pixy untuk Kulit Sawo Matang, Shade Nomor Berapa Saja?
-
Apa Saja 9 Beasiswa Bundling LPDP 2026? Ini Keistimewaannya
-
5 Tinted Sunscreen Praktis Samarkan Flek Hitam dan Kerutan Usia 45 Tahun
-
Lupa Jumlah Utang Puasa Ramadan? Begini Cara Membayar yang Benar Menurut Ustaz
-
Apakah Indonesia Aman dari Perang Dunia 3? Persiapkan Diri Hadapi Risiko Terburuk!
-
Bedak Apa yang Cocok untuk Lansia? Ini 5 Rekomendasi Bedak Murah Samarkan Kerutan
-
4 Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 22 Januari 2026, Rezeki dan Karier Moncer