Suara.com - Pada 2025, Social Chic telah memastikan diri untuk kembali hadir sekaligus mengembangkan sayapnya ke tiga kota. Jika sebelumnya festival fashion & beauty ini hanya tersedia di Jakarta, tahun ini kamu bisa menemukannya di Bandung dan Yogyakarta juga. Nah, supaya nggak ketinggalan keseruannya, simak info terkait Social Chic 2025 di bawah ini!
Social Chic 2025
Social Chic adalah festival pakaian dan kecantikan tahunan yang menggabungkan hiburan spektakuler, makanan, dan seni dengan penawaran spesial dari merek-merek paling viral dalam satu tempat. Selain itu, ada juga edukasi seputar fashion and beauty dari berbagai guest star terbaik di kelasnya.
Pada edisi kali ini, Social Chic 2025 akan hadir di Bandung Convention Center pada 27 – 29 Juni 2025, Madya Stadium GBK pada 1 – 3 Agustus 2025, dan Jogja Expo Center pada 11 – 12 Oktober 2025. Rencananya, mereka akan menghadirkan deretan brand yang tidak kalah menarik dari edisi sebelumnya.
Selain itu, promotor juga telah mengumumkan bahwa Juicy Luicy akan tampil dalam rangkaian Social Chic tahun ini dan akan ada sederet kejutan lain yang akan segera diumumkan. Nah, sebelum kehabisan, buat kamu yang berada di Bandung, Jakarta, Jogja, dan sekitarnya, yuk beli tiket Social Chic melalui tombol berikut ini sekarang juga!
Harga Tiket Social Chic
Meski menawarkan pertunjukan musik spektakuler serta akses ke berbagai penawaran spesial, harga tiket Social Chic 2025 dibanderol mulai dari Rp90.000 saja. Harga tersebut berlaku untuk tiket presale 2 day pass di Yogyakarta.
Selain itu, tersedia juga tiket presale 3 day pass untuk Social Chic Bandung dan Jakarta dengan harga yang sama, sebesar Rp120.000 per tiket. Murah banget, kan?
Tiket tersebut akan memberikan kamu akses ke area konser dan pameran sekaligus. Jadi, nggak ada alasan lagi untuk melewatkan Social Chic pada tahun ini! ***
Baca Juga: Jakpro dan FEO Gelar Management Walkthrough di JIEC, Mari Saksikan Balap Jakarta E-Prix 2025!
Berita Terkait
-
Jakpro dan FEO Gelar Management Walkthrough di JIEC, Mari Saksikan Balap Jakarta E-Prix 2025!
-
Menteri UMKM: Entrepreneur Hub, Solusi Pengangguran dan Akselerasi Ekonomi Rill Kalbar
-
UMKM Disabilitas Melampaui Batas Menembus Dunia Lewat Platform Digital
-
Perempuan Berdaya, Mengelola UMKM di Dunia Maya dengan Omzet Luar Biasa
-
Sabet Tiga Penghargaan Internasional, BRI Buktikan Keunggulan Layanan Keuangan UMKM dan Korporasi
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lebih dari Sekadar Sejarah: Mengintip Kisah Hidup Komunitas Tionghoa di Galeri Pantjoran PIK
-
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Hari Senin dan Tata Cara yang Benar
-
Terpopuler: Riwayat Sakit Lula Lahfah, Fakta Menarik Manusia Silver yang Jadi Model
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Body Lotion untuk Kulit Bersisik