Suara.com - Dalam era digital yang serba cepat dan penuh dengan paparan media sosial, para ibu kerap kali dihadapkan pada banjir informasi seputar produk bayi.
Tidak jarang, produk perawatan rambut bayi menjanjikan hasil instan dengan label “alami” dan “cepat tumbuh”, namun sayangnya, banyak dari klaim tersebut tidak terbukti dan justru mengecewakan.
Bahkan beberapa di antaranya menimbulkan iritasi pada kulit kepala si kecil dan meninggalkan rasa bersalah di hati para orang tua.
Fenomena ini pun menjadi sorotan dalam kampanye terbaru dari Tropee Bebe yang bertajuk #BackToBox 3 Steps Hair Care.
Diluncurkan secara resmi dalam event Mommy N’ Me by IMBEX di Jakarta Convention Center pada 27–29 Juni 2025, kampanye ini mengajak orang tua untuk kembali pada perawatan yang tepat, menyeluruh, dan alami untuk pertumbuhan rambut buah hati mereka.
Mengapa Banyak Produk Viral Justru Mengecewakan?
Dalam wawancara pada peluncuran produk, Teguh Kristianto, Head of Marketing PT Mitra Sukses Bersama Distribusindo, menyebutkan banyak ibu yang mengeluhkan produk-produk viral yang ternyata hanya overclaim.
Klaim seperti “rambut cepat tumbuh dalam 3 hari” atau “alami tanpa efek samping” ternyata tidak selalu didukung oleh kandungan yang jelas atau bukti ilmiah yang sahih.
“Banyak ibu sudah capek keluar uang, gonta-ganti botol skincare rambut bayi, tapi hasilnya nihil. Bahkan ada yang sampai demo karena kecewa. Maka kami hadirkan solusi yang tepat, bukan instan, rangkaian 3 langkah perawatan Tropee Bebe yang terbukti bisa menumbuhkan rambut bayi hanya dalam 14 hari,” ujar Teguh.
Baca Juga: Somethinc Rilis Serum 'Ajaib': Kombinasi Vitamin C, GlutaBright, dan Ferulic Acid, Apa Istimewanya?
Apa Itu #BackToBox?
Kampanye #BackToBox adalah ajakan untuk kembali pada metode perawatan yang lengkap dan terstruktur, yaitu:
1. Minyak kemiri alami untuk menutrisi akar rambut,
2. Sampo bayi yang lembut untuk membersihkan dengan aman,
3. Hair lotion yang membantu memperkuat dan menstimulasi pertumbuhan rambut.
Semua langkah ini kini hadir dalam satu kemasan praktis, sehingga para ibu tidak perlu bingung atau tergoda membeli produk terpisah yang belum tentu cocok.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepeda Ban Besar yang Nyaman dan Mudah Dikendarai Lansia
-
Apa Manfaat Whip Pink yang Beredar di Pasaran? Pahami Kegunaannya
-
Profil Ressa Rizky Rossano, Menanti Panjang Diakui Sebagai Anak Denada
-
6 Sabun Cuci Muka Wardah: Cocok untuk Pekerja Milenial, Cerahkan untuk Kulit Kusam
-
Zodiak Cinta 2026: Cara Seru Gen Z Ngobrolin Hubungan Tanpa Drama
-
Kenapa Whip Pink Disebut Gas Tertawa N2O? Kenali Bahaya Jika Disalahgunakan
-
Mudik Gratis Pulang Basamo 2026 Kapan Dibuka? Simak Jadwal, Cara Daftar dan Linknya
-
Beasiswa 100% Buat Talenta Teknologi Berprestasi, Saatnya Gen Z Jadi Future Tech Leader
-
5 Lipstik Long Lasting Paling Murah, Anti Luntur Terkena Air dan Minyak
-
10 Rekomendasi Film dan Serial Catherine O'Hara yang Meninggal di Usia 71 Tahun