Serum adalah produk dengan bahan aktif yang tinggi untuk mengatasi masalah kulit spesifik. Ada banyak jenis serum, mulai mencerahkan, melembapkan, hingga melawan jerawat.
Sebagai pemula, kamu bisa memilih serum dengan kandungan yang menghidrasi seperti hyaluronic acid atau yang mencerahkan seperti niacinamide. Gunakan beberapa tetes saja.
Rekomendasi serum pagi hari di antaranya SKIN1004 Madagascar Centella Hyalu-Cica Blue Serum (harga Rp90.000) atau SKINTIFIC 4D Hyaluronic Acid Hydrating Serum (harga Rp98.990).
4. Moisturizer
Apapun jenis kulit kamu, baik kering maupun berminyak, moisturizer adalah langkah yang tidak boleh dilewatkan karena berfungsi mengunci semua nutrisi dari produk sebelumnya.
Kulit yang terhidrasi dengan baik akan terlihat lebih sehat, kenyal, dan tidak kusam. Oleskan pelembap dengan jumlah yang cukup, lalu usapkan merata ke wajah dan leher.
Rekomendasi produknya antara lain SKINTIFIC 5X Ceramide Barrier Moisturizer (harga Rp128.990) atau COSRX Oil Free Ultra Moisturizing Lotion (harga Rp194.935).
5. Sunscreen
Ini adalah langkah paling krusial dalam rutinitas skincare pagi. Sunscreen adalah pelindung utama kulit dari kerusakan akibat paparan sinar matahari.
Baca Juga: 3 Rangkaian Skincare Pagi Glad2Glow: Jerawat, Kusam, dan Penuaan Bisa Teratasi
Gunakan sunscreen dengan minimal SPF 30 setiap hari, bahkan saat cuaca mendung atau kamu lebih banyak beraktivitas di dalam ruangan.
Rekomendasi sunscreen yang bagus di antaranya Wardah UV Shield Airy Smooth Sunscreen Serum (harga Rp37.500) atau SKINTIFIC Matte Fit Serum Sunscreen (harga Rp78.990).
Itulah urusan skincare pagi yang mudah untuk pemula. Semoga bermanfaat!
Berita Terkait
-
3 Rangkaian Skincare Pagi Glad2Glow: Jerawat, Kusam, dan Penuaan Bisa Teratasi
-
Masih Bingung Skincare Pagi Hari Apa Saja? Ini Urutan dan Rekomendasi Produknya
-
Kerap Disepelekan, Ternyata Ini Segudang Fungsi Toner yang Multifungsi dan Palugada
-
Bolehkah Sering Gonta-ganti Skincare? Ini Kata Dokter
-
Jangan Asal! Dokter Ungkap Cara Pilih Filler Terbaik dan Efek Natural yang Bikin Pangling
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh pada Januari 2026, Lengkap dengan Niatnya
-
5 Rekomendasi Sepatu Sandal Nyaman nan Stylish: Cuma Ada di Foot Locker!
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar