Suara.com - Tekanan air yang lemah di rumah bisa jadi masalah yang cukup mengganggu, terutama saat mandi, mencuci, atau menggunakan peralatan rumah tangga lainnya.
Untuk mengatasinya, penggunaan pompa pendorong atau booster pump otomatis menjadi solusi praktis.
Alat ini berfungsi untuk meningkatkan tekanan air dari tandon atau toren agar aliran air ke keran, shower, atau mesin cuci tetap stabil dan kuat.
Di pasaran, tersedia berbagai pilihan produk booster pump dengan fitur otomatis, konsumsi daya rendah, dan desain yang hemat ruang.
Di bawah ini terdapat beberapa rekomendasi produk booster pump terbaik yang cocok untuk kebutuhan rumah tangga, lengkap dengan spesifikasi, kelebihan, dan kisaran harganya.
1. Wasser PB-318 EA
Wasser PB-318EA dikenal dengan kinerjanya yang stabil dan tidak berisik, pompa ini menjadi solusi andal untuk meningkatkan tekanan air ke berbagai titik, seperti pemanas air, mesin cuci, hingga menyiram tanaman.
Salah satu keunggulan utamanya adalah fitur flow switch yang membuat pompa menyala dan mati secara otomatis saat keran dibuka atau ditutup.
Dari segi spesifikasi, Wasser PB-318EA memiliki daya dorong maksimal hingga 23 meter dengan kapasitas air mencapai 85 liter per menit.
Baca Juga: Berapa Harga Pompa Air Shimizu? Ini 5 Rekomendasi Terbaik untuk Tipe Sumur Dangkal dan Dalam
Pompa ini juga dirancang tahan karat berkat sistem pengecatan electro painting dan dilengkapi penutup untuk melindunginya dari cuaca.
Kisaran harga: Rp1.105.000 hingga Rp1.317.500.
2. Coofari Auto Booster Pump
Pompa ini beroperasi dengan tegangan aman 24V DC, sehingga tidak membahayakan jika terjadi kebocoran listrik.
Keunggulan lainnya adalah operasinya yang sangat senyap (hanya 45dB) dan fitur proteksi otomatis yang akan mematikan pompa saat tekanan air masukan mendekati nol, mencegah kerusakan.
Dengan model daya bervariasi antara 100W hingga 180W, pompa ini mampu memberikan daya dorong hingga 25 meter dengan debit air 35 liter per menit (untuk model 120W).
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Rekomendasi Merek Sneakers Lokal untuk Kaki Besar, Ada yang Punya Size sampai 47
-
6 Rekomendasi Tas untuk Tektok Gunung, Merek Lokal Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run
-
6 Rekomendasi Sabun Mandi Pemutih Badan yang Aman dan Sudah BPOM, Bisa Dipakai Setiap Hari
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan