Suara.com - Jam tangan seolah sudah menjadi aksesoris wajib bagi setiap pria, terutama mereka yang memiliki aktivitas padat.
Selain menunjukkan waktu, jam tangan juga berguna untuk menaikkan kualitas penampilan pria yang gentle dan elegan. Anda pun bisa menemukan rekomendasi brand jam tangan pria dalam ulasan artikel berikut.
Jam tangan yang dikenakan juga dapat menentukan apakah seseorang ingin menonjolkan sisi maskulin, elegan, ceria, dan lainnya. Bahkan seseorang juga dapat menggunakan jam tangan sesuai dengan kebutuhan, misalnya untuk acara formal, kasual, nonformal hingga olahraga.
Saat ini, sudah tersedia beragam merek jam tangan pria terbaik yang ada di pasaran. Buat Anda yang bingung memilih brand jam tangan pria, berikut ini Suara.com bagikan beberapa rekomendasinya.
1. Casio
Sebagai produsen jam tangan ternama dan populer di Indonesia, Casio tak pernah main-main mengenai kualitas produk yang dihasilkannya.
Casio menghadirkan produk dengan kualitas terbaik dan akan pengunannya terasa aman dan nyaman ketika memakai produk jam tangan miliknya untuk pemakaian sehari-hari atau di acara tertentu.
Jam tangan dari Casio memiliki desain yang stylish dan cocok dijadikan sebagai aksesori terbaik untuk menunjang penampilan dalam setiap kesempatan.
Untuk harga jam tangan Casio sangat beragam mulai dari ratusan hingga jutaan rupiah, tergantung pada tipe dan model yang dipilih.
Harga jam Casio mulai Rp127.000.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Jam Tangan Wanita Original Murah, Awet dan Elegan!
2. Fossil
Bagi pria dengan tipe yang ingin tampil elegan? Merek jam tangan Fossil sangat direkomendaaikan buat Anda yang ingin tampil elegan dan juga berkelas dengan sentuhan klasik. Tentu hal ini bisa menambah kesan vintage pada diri setiap orang yang memakainya.
Apalagi jika memilih jam tangan Fossil yang terbuat dari kulit asli berwarna cokelat. Anda yang memakai jam tangan Fossil dengan tali berbahan dasar kulit, dijamin, seiring dengan menuanya kulit jam tangan, maka Anda akan terlihat lebih elegan. Sebab aksesoris apa pun yang berbahan utama dari kulit asli cenderung membuat pria tampak lebih manly.
Harga jam tangan Fossil mulai dari Rp900.000 - Rp3.000.000
3. Orient
Orient watch masuk dalam rekomendasi brand jam tangan pria selanjutnya. Merek ini adalah brand terkenal di Indonesia yang berasal dari Jepang.
Orient yang menjadi merek jam tangan mechanical terbaik ini para setiap produknya dirancang dengan berbagai fitur serta ciri khas tertentu.
Dengan ciri khas yang klasik serta berkarakter, brand jam tangan khusus untuk pria ini wajib masuk daftar koleksi Anda. Berbagai aspek yang jadi favorit pria memilih jam tangan Orient, antara lain adanya model Bambino, Mako hingga Star.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Jam Tangan Lari Terbaik, Akurat Ukur Pace Hingga Bisa Buat Dengar Musik
-
8 Rekomendasi Jam Tangan Wanita Branded Tapi Murah Mulai Rp 150 Ribu
-
Eksepsi Ditolak Jaksa, Nikita Mirzani Makin Tak Sabar Bertemu Reza Gladys di Sidang
-
5 Merek Jam Tangan Wanita Tampilan Elegan, Mulai Dari Rp 400 Ribuan Dapat Look Orang Kaya
-
5 Rekomendasi Jam Tangan Pria Casio: Desain Timeless, Cocok untuk Berbagai Gaya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan
-
Dari Fun Run hingga Photo Spot, Minions Run Hadirkan Pengalaman Lari Seru di Jakarta
-
4 Krim Pagi untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Berapa Harga Buku Broken Strings Versi Cetak? Segera Rilis usai Ebook-nya Viral