Suara.com - Kulkas termasuk perangkat elektronik pada rumah tangga yang berfungsi untuk menyimpan bahan makanan maupun minuman dalam jangka waktu lama. Sehingga keberadaannya sangat penting.
Ada bermacam-macam tipe lemari es, tapi untuk perlengkapan rumah tangga biasanya pakai kulkas 2 pintu, yang lebih efisien dengan fitur lengkap, desain modern.
Sebelum membeli kulkas, sebaiknya pengguna perlu memahami beberapa hal penting, seperti: kapasitas, ukuran ruangan, daya listrik, fitur, merk.
Rumah tangga kategori keluarga kecil, sebaiknya pilih kulkas 2 pintu dengan kapasitas 100 liter sampai 200 liter. Sedangkan untuk keluarga besar, lebih tepat lemari es kapasitas 200 liter ke atas.
Ukuran kapasitas penting, berkaitan dengan kebutuhan bahan makanan dan minuman seluruh anggota keluarga.
Selain itu, pengguna perlu mempertimbangkan ukuran ruang dapur maupun ruang makan. Jangan sampai beli kulkas yang bikin ruangan jadi terlihat penuh sesak atau terasa sempit.
Selanjutnya pertimbangkan juga daya saat kulkas 2 pintu dalam kondisi on. Jangan sampai bikin tagihan listrik membengkak di kemudian hari.
Hal penting berikutnya berkaitan dengan fitur dan merk. Semakin terpercaya dan kredibel merk kulkas yang dipilih, maka fitur canggih serta kelengkapan penting lainnya makin terdepan.
Daripada bingung beli merk apa, berikut ini uraian singkat berbagai merk kulkas 2 pintu terbaik, populer, terjangkau yang dilansir dari berbagai sumber.
Baca Juga: 4 Rekomendasi Kulkas Mini Buat Anak Kos, Watt Kecil dan Harga Terjangkau
1. POLYTRON Belleza Jumbo Series Inverter
Brand kulkas 2 pintu pertama ini bisa diandalkan untuk pengguna yang butuh lemari es kapasitas besar, dengan 2 varian utama, yaitu: POLYTRON Belleza Jumbo Inverter PRW 29VX, POLYTRON Belleza Jumbo Inverter PRW 25VX.
Belleza Jumbo termasuk kulkas kapasitas besar senilai 260 liter, punya berat 49 kg dan dimensi 587X576X1589 cm.
Kulkas punya rak yang sudah memakai adjustable tempered glass rack, mudah dipindahkan, lebar sampai 58 cm, ruang penyimpanan jadi luas.
Selain itu, pada area freezer punya ukuran besar dilengkapi removable ice twist tray.
Belleza Jumbo sudah memakai teknologi canggih berupa smart inverter yang memiliki kemampuan untuk hemat daya hingga 30 persen. Konsumsi daya hanya 140 watt.
Berita Terkait
-
4 Kulkas Mini Portabel Terbaik Budget 1 Jutaan, Cocok untuk Anak Kos
-
7 Kulkas Inverter 2 Pintu Terbaik Bulan Juli 2025, Muat Hingga 250 L dan Rak Kokoh
-
5 Rekomendasi Kulkas Showcase Buat Jualan, Watt Rendah Cocok Untuk Warung dan Minimarket
-
4 Rekomendasi Kulkas Mini Buat Anak Kos, Watt Kecil dan Harga Terjangkau
-
Produk 5 Freezer ASI Terbaik untuk Bunda Menyusui: Hemat Listrik & Kapasitas Lega
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
5 Merek Vitamin B Complex Terbaik untuk Jaga Energi dan Saraf Usia 45 ke Atas
-
5 Fakta Keluarga Manohara Odelia Pinot, yang Kini Putus Hubungan dengan Sang Ibunda
-
5 Toner Centella Asiatica Murah Alternatif SKIN1004, Hilangkan Chicken Skin dan Tenangkan Kulit
-
Timothy Ronald Kupas Cara Raditya Dika Mengelola Investasi demi Kebebasan Finansial
-
6 Lipstik Matte yang Minim Transfer dan Ringan di Bibir, Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
-
3 Zodiak yang Hidupnya Makin Lancar Setelah 12 Januari 2026
-
Seni Olfaktori: Mengunci Mood Lewat Aroma Dessert yang Bisa Dimakan
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming