Suara.com - Memasuki tahun ajaran baru, banyak orang tua mulai mempersiapkan kebutuhan sekolah anak, salah satunya adalah seragam. Salah satu pertimbangan penting saat memilih seragam sekolah adalah kenyamanan bahan yang adem.
Apa kain bahan seragam sekolah yang adem? Sebab kita tahu, tidak semua kain cocok dijadikan bahan seragam.
Beberapa jenis kain memang terlihat bagus, tetapi terasa gerah saat dipakai seharian jadi seragam sekolah.
Untuk itu, penting bagi Anda mengenal jenis-jenis bahan kain yang memiliki sirkulasi udara baik, menyerap keringat, dan tidak mudah membuat kulit iritasi.
Bahan Seragam Sekolah yang Adem
Berikut rekomendasi bahan seragam sekolah yang adem dan cocok untuk iklim panas.
1. Tetoron Cotton (TC) (Rp18.000–Rp30.000 per meter)
Perpaduan antara poliester dan katun ini dikenal tahan lama dan tidak mudah kusut.
Kandungan katunnya membuat TC tetap terasa sejuk saat dipakai, meskipun tidak sebanyak kain katun murni.
Baca Juga: Laris Manis Pasar Jatinegara Jelang Tahun Ajaran Baru
Bahan ini kerap dipilih karena harga lebih terjangkau dibanding katun 100%, tetapi tetap punya daya serap yang cukup baik.
TC cocok untuk seragam formal yang harus rapi dan awet meski sering dicuci.
2. Oxford (Rp25.000–Rp40.000 per meter)
Jenis kain ini memiliki tekstur tenunan yang khas dan agak kaku. Memang kain untuk seragam sekolah ini sering jadi pilihan utama.
Sebab di balik kekakuannya, Oxford tetap menjadi pilihan banyak sekolah karena tampilannya yang rapi dan daya tahan tinggi.
Sirkulasi udaranya cukup baik, terutama jika Anda memilih Oxford dengan campuran katun yang tinggi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
5 Rekomendasi Toner untuk Wajah Kusam, Bikin Kulit Lebih Cerah dan Glowing
-
5 Essence Toner Lokal yang Ampuh Menghidrasi Kulit Kering Kerontang, Kulit Lembap dan Kenyal
-
6 Shio yang Bakal Beruntung Secara Finansial pada Selasa 20 Januari 2026
-
5 Rangkaian Skincare Finally Found You untuk Wajah Cerah dan Glowing Setiap Hari
-
Inspirasi OOTD Imlek 2026: Intip Warna Keberuntungan Biar Hoki dan Cuan Melimpah di Tahun Kuda Api
-
3 Rekomendasi Hotel Bintang 5 di Bali dengan Fasilitas Lengkap
-
Kalpana Kochhar, Perempuan di Balik Arah Kebijakan Global Asia Selatan dan Tenggara
-
Imlek 2026 Berapa Hari Lagi? Cek Tanggal Libur dan Cuti Bersamanya
-
Intip Rangkaian Skincare Manohara, Ternyata Pakai Produk Lokal Harga Terjangkau
-
5 Rekomendasi Foundation Ringan yang Tidak Bikin Wajah Terlihat Tua dan Cakey