Suara.com - Balita usia 6 bulan ke atas sudah boleh menggunakan sunscreen, terutama ketika melakukan aktivitas outdoor. Meski demikian, kulit badan dan juga wajah balita atau anak-anak tergolong sangat sensitif dan masih tipis sehingga rentan terhadap bahan kimia.
Pemilihan produk sunscreen untuk anak-anak pun perlu berhati-hati. Pastikan Anda memilih physical sunscreen yang bahannya tidak akan terserap ke kulit dengan minimal SPF 30.
Adapun manfaat dari sunscreen sendiri untuk membantu melindungi kulit dari bahaya pararan sinar matahari (UV) secara langsung. Hal ini lantaran sinar matahari diketahui berisiko menyebabkan berbagai masalah hingga yang terparah adalah kanker kulit.
Sejumlah pakar dan dokter anak pun merekomendasikan agar semua anak memakai tabir surya terutama ketika beraktivitas di luar ruangan. Guna menentukan sunscreen terbaik untuk anak, pastikan produk yang dipilih memiliki standar kualitas berikut ini.
1. Spektrum luas yang dapatbmelindungi dari paparan sinar matahari UVA dan UVB.
2. Tabir surya yang tahan air 40 sampai 80 menit.
3. Mengandung Sun Protection Factor (SPF) dengan tingkat 30 atau lebih tinggi.
Rekomendasi Sunscreen Anak yang Aman
Berikut ini adalah beberapa rekomendasi produk sunscreen anak yang aman dan dapat melindungi dari sinar matahari:
Baca Juga: 7 Sunscreen Terbaik di Bawah Rp50 Ribu di Sociolla: Anti White Cast, Tekstur Ringan
1. Moell You Are My Sunshine Sunscreen
Moell You Are My Sunshine Sunscreen diformulasikan secara khusus dengan zinc oxide yang aman untuk anak usia 6 bulan ke atas. Produk ini diklaim menjadi aatu-satunya physical sunscreen anak yang menggunakan micro-biome technology.
Selain itu, kandungannya diperkaya dengan bahan-bahan seperti organic avocado, calendula, dan argan oil yang dapat melembapkan kulit. Formulanya juga bisa memperkuat serta menutrisi skin barrier si kecil.
Harga Moell You Are My Sunshine Sunscreen Rp65.000
2. Mama’s Choice Sunscreen Anak dan Bayi SPF 30++
Mama’s Choice Sunscreen Anak dan Bayi SPF 30++ merupakan rekomendasi tabir surya yang aman digunakan oleh balita usia 6 bulan ke atas, anak-anak, hingga orang dewasa.
Berdasarkan klaimnya, sunscreen satu ini mengandung SPF 30 PA++ broad spectrum yang efektif dalam menangkal sinar UVA dan UVB.
Sunscreen anak ini tercatat efektif untuk mencegah kulit terbakar sinar matahari pada 9 dari 10 bayi, dan tahan air selama 80 menit.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Sunscreen Tone Up, Kulit Glowing Tanpa Makeup
-
Rahasia Kulit Glowing ala Korea! 4 Tone Up Sunscreen Lindungi dari Sinar UV
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Niacinamide, Ampuh Lawan Matahari Sekaligus Cerahkan Kulit
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 untuk Lansia, Wajah Terlindungi dan Cerah
-
6 Rekomendasi Sunscreen Non Comedogenic: Ringan, Aman, dan Bebas Pori Tersumbat Mulai Rp30 Ribuan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Deretan Mantan Aurelie Moeremans, Siapa Saja yang Jadi Tokoh Broken Strings?
-
5 Sunscreen Lokal No Whitecast dan Tidak Bikin Wajah Kusam, Mulai Rp30 Ribuan
-
13 Produk Susu Formula Nestle untuk Bayi yang Ditarik dari 49 Negara akibat Racun Cereulide
-
Kronologi Perpisahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti, Diwarnai Isu KDRT
-
Kisah Cinta DJ Patricia Schuldtz dan Darma Mangkuluhur Anak Tommy Soeharto
-
Sunscreen untuk Usia 40 Tahun SPF Berapa? Ini 7 Rekomendasinya
-
Roby Tremonti Anak Siapa? Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
5 Serum Lokal yang Lebih Murah dari Estee Lauder, Anti Aging untuk Usia 50 Tahun
-
4 Lip Oil untuk Atasi Bibir Kering dan Pecah-Pecah, Aman untuk Lansia
-
Siapa Suami Aurelie Moeremans Sekarang? Ternyata Dokter 'Kretek' Terkenal di Amerika