Suara.com - Kalau kamu butuh sepatu branded dan ingin membelinya secara online, pastikan kamu mengetahui toko yang menjual barang asli. Berikut adalah 5 toko online terpercaya untuk beli sepatu Nike, Adidas, maupun Vans.
Keaslian produk adalah hal yang gak bisa ditawar. Sayangnya, di tengah banyaknya penjual online, menemukan toko yang benar-benar terpercaya masih menjadi tantangan tersendiri.
Saat ini, ada banyak toko online terpercaya yang menawarkan sepatu original dengan kualitas pelayanan yang dapat diandalkan.
Untuk menghindari produk tiruan, cek daftar 5 toko online terpercaya berikut yang menjual sepatu Nike, Adidas, dan Vans asli.
1. Foot Locker
Foot Locker dikenal secara global sebagai salah satu retailer sepatu olahraga terbesar dan paling terpercaya.
Toko ini menyediakan berbagai model sepatu dari merek ternama, termasuk Nike, Adidas, dan Vans. Tak hanya itu, mereka juga rutin menghadirkan koleksi eksklusif yang hanya bisa kamu temukan di Foot Locker.
Soal keaslian, kamu tidak perlu ragu. Foot Locker hanya menjual produk original yang didistribusikan langsung oleh merek resminya.
Mereka memiliki standar kurasi produk yang ketat, sehingga pembeli bisa merasa aman dan puas dengan kualitas yang diterima.
Selain punya banyak toko offline di luar negeri, Foot Locker juga memudahkan konsumen lewat platform online resminya.
Baca Juga: 8 Rekomendasi Sepatu Nike Dunk Low dengan Desain Terbaik 2025, Stylish dan Keren!
2. Kick Avenue
Kick Avenue adalah marketplace yang populer di kalangan pecinta sneakers.
Toko ini menyediakan berbagai pilihan sepatu branded original, seperti Nike, Adidas, dan Vans, dengan sistem verifikasi produk yang ketat.
Sneakers rare dan limited edition sering muncul di Kick Avenue, membuatnya jadi incaran para kolektor.
Kick Avenue unggul karena setiap produknya melewati proses autentikasi untuk menjamin keaslian. Sebelum sampai ke tangan pembeli, setiap produk diperiksa secara menyeluruh oleh tim ahli mereka.
Inilah yang membuat Kick Avenue dikenal sebagai toko sneakers premium yang terpercaya dan bebas risiko barang palsu.
3. Hoops Point
Hoops Point merupakan toko streetwear dan sneakers premium yang menawarkan berbagai sepatu dari brand terkenal seperti Nike, Adidas, dan Vans.
Berita Terkait
-
Berapa Harga Sepatu Adidas Samba Second? Cek Pilihan Terbaiknya, Mulai Ratusan Ribu Saja
-
7 Brand Calon Apparel Baru Timnas Indonesia, Siapa Punya Jersey Paling Keren?
-
Apakah Ada Sepatu Nike Made in Indonesia? Ini Fakta yang Harus Diketahui
-
8 Rekomendasi Sepatu Nike Dunk Low dengan Desain Terbaik 2025, Stylish dan Keren!
-
5 Rekomendasi Sepatu Mirip Adidas Samba, Harga di Bawah Rp500 Ribu!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Furnitur Masa Depan: Ketika Desain, Material, dan Keberlanjutan Bertemu
-
Berapa Biaya Suntik Botox Untuk Hilangkan Kerutan di Wajah? Ini Beda Jenisnya
-
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
-
Kronologi Perseteruan Brooklyn Beckham dengan Victoria dan David Beckham yang Memanas
-
5 Tone Up Sunscreen SPF 50 untuk Kulit Usia 40 Tahun, Bikin Kulit Cerah dan Samarkan Noda Hitam
-
5 Daftar Panjang Kontroversi Bupati Pati: Dulu Didemo kini Ditangkap KPK
-
5 Foundation Mengandung SPF untuk Pekerja Kantoran, Lindungi Wajah dari Sinar UV
-
Adu Kekayaan Brooklyn Beckham vs David Beckham yang Berseteru
-
Wali Kota Madiun Maidi dari Partai Apa? Terciduk OTT KPK
-
5 Body Lotion Murah Mengandung SPF, untuk Kulit Kusam Karena Seharian Panas-panasan