Benarkah Mitos Kediri tentang Presiden Indonesia?
Mitos itu semakin dipercaya setelah tiga kepala negara Indonesia, Presiden RI pertama Soekarno, Presiden RI Ke-3 BJ Habibie dan Presiden RI Ke-4 Abdurrahman Wahid (Gus Dur), lengser dari jabatannya tidak lama setelah berkunjung ke Kota Kediri.
Tak hanya itu, Presiden RI ke-2 Soeharto juga diyakini percaya mitos tersebut oleh sebagian masyarakat. Pasalnya, selama 32 tahun memerintah Indonesia, Soeharto tidak pernah menginjakkan kaki ke Kediri.
Begitu pula dengan Presiden RI ke-7 Joko Widodo (Jokowi) yang juga tidak pernah berkunjung ke Kediri selama 10 tahun pemerintahan.
Meski demikian, sejarah juga mencatat ada Presiden RI yang datang ke Kediri dan tetap bisa menyelesaikan masa jabatannya hingga akhir.
Sosok itu adalah Presiden RI Ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Ia sudah dua kali berkunjung ke Kediri selama masa jabatan 10 tahun, dan menyelesaikan masa jabatan dengan mulus.
Pada akhirnya, isu Presiden Indonesia tidak berani ke Kediri hanyalah mitos dan bagian dari kepercayaan masyarakat. Tidak ada fakta yang membuktikan bahwa kunjungan ke Kediri mempengaruhi masa jabatan presiden Indonesia. Semua hanya kebetulan, dan faktor dinamika politik lah yang mempengaruhi kelangsungan jabatan kepala negara.
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Baca Juga: Iuran Sound Horeg Tembus Rp600 Ribu per Orang, Warga Merasa Tercekik!
Berita Terkait
-
Iuran Sound Horeg Tembus Rp600 Ribu per Orang, Warga Merasa Tercekik!
-
Pak Eko Diteror Setelah Protes Sound Horeg di Kediri, Foto Disebar hingga Dikeroyok Massa!
-
Panitia Tarik Iuran Rp500 Ribu per KK Demi Karnaval Sound Horeg, Warga yang Menolak akan Diteror?
-
Tolak Sound Horeg karena Ibu sedang Sakit, Warga Kediri Ini Malah Dapat Teror
-
BRI Super League: Arthur Irawan Amati Perkembangan Persik Kediri, Optimis?
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar
-
5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Menyembuhkan Jerawat, Harga Mulai Rp20 Ribuan