Suara.com - Sederet berita lifestyle artis hingga pejabat menjadi sorotan belakangan ini.
Mulai dari kabar mengejutkan alasan Tasya Farasya menggugat cerai suaminya, hingga tafsir arti mimpi suami selingkuh yang banyak dicari pembaca karena dianggap punya makna khusus dalam hubungan rumah tangga.
Tak hanya itu, sorotan juga tertuju pada sosok istri Menkeu Purbaya Yudha yang sukses mencuri perhatian publik, serta momen kikuk Menteri Pariwisata saat berbicara menggunakan bahasa Inggris.
Semua kabar ini menjadi deretan cerita menarik yang sayang dilewatkan di kanal Lifestyle hari ini.
1. Kenapa Tasya Farasya Cerai? Begini Penjelasan Pengadilan Agama
Tasya Farasya resmi mengajukan gugatan cerai terhadap suaminya pada Jumat, 12 September 2025. Lantas, muncul pertanyaan kenapa Tasya Farasya cerai?
Selebgram bernama asli Lulu Farasya Teisa menggugat cerai sang suami, Ahmad Assegaf, di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Sebelum diketahui menggugat cerai sang suami, muncul cukup banyak rumor miring terkait rumah tangga pasangan yang menikah pada 2018 tersebut.
Tasya Farasya resmi mengajukan gugatan cerai terhadap Ahmad Assegaf di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Jumat, 12 September 2025.
Baca Juga: Siapa Nama Asli Tasya Farasya? Ternyata Pernah Perbaiki Nama di KTP
Muncul berbagai isu mengenai penyebab keretakan rumah tangga pasangan yang menikah pada 18 Februari 2018 tersebut, dari perselingkuhan hingga penggelapan uang. Lantas apa alasan sebenarnya hingga Tasya Farasya memutuskan cerai? Simak berita selengkapnya berikut ini...
2. Arti Mimpi Suami Selingkuh Menurut Islam Seperti yang Dialami Tasya Farasya
Rumah tangga beauty influencer Tasya Farasya tengah menjadi sorotan publik setelah dirinya resmi menggugat cerai sang suami, Ahmad Assegaf, ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 12 September 2025.
Dalam acara YouTube Sleep Over bersama Rachel Vennya dan Erika Carlina yang tayang pada Juni 2024 lalu, Tasya secara blak-blakan menceritakan bahwa dirinya pernah bermimpi Ahmad berselingkuh dengan Erika Carlina.
Bahkan dalam mimpinya, ia memergoki sang suami sedang bermesraan di kamar mandi. Meski hanya mimpi, cerita itu sempat menjadi bahan candaan Tasya terhadap suaminya di kehidupan nyata.
Namun, ketika kini isu perceraian ini merebak, publik mengaitkannya sebagai tanda yang sudah lama hadir.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Tren Baju Lebaran 2026 Ramai Diburu Gen Z Bandung: Renda Berlapis hingga Soft Pastel
-
KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
-
5 Shio yang Bakal Ketiban Rezeki Nomplok pada 1 Februari 2026
-
Dari Lapangan ke Lifestyle: Sepatu Tenis Makin Jadi Statement Gaya Hidup Aktif
-
Furnitur Lokal Naik Kelas, Siap Jadi Bagian dari Tren Desain Global
-
4 Sabun Cuci Muka Viva untuk Lawan Penuaan Dini, Mulai Rp15 Ribuan Saja
-
Daftar Tanggal Merah, Hari Libur Nasional, dan Cuti Bersama di Februari 2026
-
5 Moisturizer Bakuchiol Lokal, Cocok untuk Cegah Kerutan Wanita Usia 41 Tahun ke Atas
-
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
-
5 Rekomendasi Sepeda Ban Besar yang Nyaman dan Mudah Dikendarai Lansia