Suara.com - Akhir tahun sebentar lagi tiba dan menjadi tanda waktunya renovasi rumah. Tak hanya mengubah dekorasi dan membeli perabotan, cat rumah juga menjadi salah satu unsur yang tak kalah penting.
Pemilihan warna cat rumah yang salah sangat mempengaruhi mood atau emosi dari para penghuni.
Adapun ketika memilih warna yang suram, maka suasana rumah menjadi tak enak huni. Sebaliknya, memilih cat yang berwarna cerah menimbulkan aura bahagia yang membuat penghuni kerasan.
Warna cerah yang digunakan juga baiknya tak terlalu berlebihan untuk membuat kesan lebih elegan.
Berikut beberapa rekomendasi warna cat rumah agar tak bosan dan membuat penghuni lebih ceria.
Abu-abu Muda (Light Grey)
Warna abu-abu muda tak cepat pudar. Pasalnya, spektrum warna keabu-abuan adalah warna yang pigmennya stabil terhadap sinar UV dan cuaca ekstrem.
Warna abu-abu muda sangat netral sehingga sangat populer dan elegan.
Abu-abu muda tidak menyerap panas sebanyak warna gelap, sehingga membantu menjaga pigmen warna tetap stabil dan tidak mudah pudar atau kusam akibat paparan sinar matahari.
Gunakan abu-abu muda untuk eksterior rumah dikombinasikan dengan warna putih untuk interior.
Baca Juga: Belajar dari Neraka 'Kota Hantu' di Bekasi: Perumahan Mewah Mangkrak, Konsumen Rugi Miliaran!
Krem (Beige)
Warna klasik ini memberikan kesan hangat dan ramah, serta sangat tahan lama.
Berkat karakteristik yang netral dan tidak terlalu terang, warna krem cenderung tidak cepat memperlihatkan tanda-tanda kusam dibandingkan warna cerah lainnya.
Krem terbilang dapat bersatu padu dengan lingkungan dan juga rumah lain di sekitarnya, sehingga tak terlalu mencolok berlebihan.
Warna krem juga sangat cocok bagi mereka yang bosan dengan warna putih namun ingin warna yang tak kalah netral dan bisa dipadukan dengan berbagai macam gaya arsitektur.
Putih Gading (Ivory White) atau Putih Warm
Berbeda dengan putih bersih biasa, putih gading memiliki sedikit sentuhan hangat dan kekuningan.
Nuansa terang dari warna putih gading sangat baik dalam memantulkan panas matahari, sehingga pigmen warnanya lebih terlindungi dan awet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Sosok Tis'ah Djahri, Ibu Olla Ramlan yang Meninggal Dunia
-
Wonderful Indonesia Tourism Fair 2025: Panggung Dunia untuk Pesona Pariwisata Indonesia!
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
-
Sunscreen Seperti Apa yang Cocok untuk Usia 40 Tahun ke Atas? Simak Tips dari Dokter
-
Harga & Spesifikasi Mito Android TV 32 Inch, Suvenir Mewah di Pernikahan Amanda Manopo
-
7 Parfum yang Cocok untuk Olahraga, Wanginya Sopan Tidak Menyengat
-
Daftar Universitas Terbaik Indonesia Menurut THE WUR, UGM Kalah dari Swasta?
-
Koleksi Athleisure Premium Perdana Hadir: Nyaman, Stylish, dan Rayakan Body Neutrality
-
Fajar Sadboy Siapanya Amanda Manopo? Jadi Tamu Terpilih saat Artis Lain Tak Diundang
-
Berapa Jumlah Dana Reses DPR? Ini Penjelasan dan Fungsinya dalam Kinerja Dewan