Suara.com - Belakangan publik dihebohkan dengan berita vira tentang Mbah Tarman yang menikahi seorang gadis dengan memberikan mahar berupa cek senilai Rp3 miliar.
Namun muncul isu bahwa cek tersebut belum bisa dicairkan. Tak sedikit netizen yang menuduh kalau cek itu palsu, sehingga tidak memiliki nilai apa pun.
Belajar dari hal ini, ada baiknya Anda tahu cara mengidentifikasi cek asli atau palsu agar tidak tertipu oleh pihak tidak bertanggung jawab.
Cara Bedakan Cek Asli dan Palsu
Cek palsu sendiri sebenarnya sudah tidak banyak dilaporkan, lantaran metode pembayaran saat ini sudah semakin modern dan mudah diverifikasi.
Namun untuk mencegah terjadinya penipuan, beberapa langkah ini dapat Anda lakukan untuk mengidentifikasi keaslian cek yang Anda terima.
1. Kualitas Kertas Cek
Cek asli dicetak di atas kertas khusus yang memiliki tekstur serta ketebalan tertentu. Kertasnya berbeda dengan kertas biasa untuk mencegak dokumen. Ketika memegang lembaran cek, coba sentuh dan rasakan permukaan kertasnya.
Jika lembaran cek terasa terlalu tipis atau halus, bisa jadi salah satu indikasi jika cek tersebut palsu. Sebaliknya, jika cek terasa tebal dan memiliki tekstur, maka bisa menjadi indikasi cek tersebut asli.
2. Cermati Detail Cetakan
Baca Juga: Pesta Nikah Paling Heboh Berakhir dengan Cek Palsu 3 Miliar! Pengantin Pria Kabur Bawa Motor Mertua
Pada lembar cek yang asli juga memiliki detail cetakan yang rapi, presisi, dan akurat. Anda dapat mencermati bagian tulisan, logo bank atau perusahaan, dan garis-garis pada cek yang Anda terima.
Cek asli akan menggunakan tinta khusus yang sulit dipalsukan. Jika detail ini tidak ditemukan pada lembaran cek, bisa jadi salah satu indikasi cek palsu yang harus diwaspadai.
3. Cek Nomor dan Seri
Aspek lain yang dapat menjadi tanda cek asli adalah pada nomor dan seri yang tercantum pada lembar cek. Setiap lembar cek asli memiliki nomor dan seri yang unik, yang tidak ditemukan di lembar cek lain.
Pastikan nomor dan seri ini tidak tampak seperti diubah atau ditulis ulang atau dicetak ulang. Anda dapat menghubungi bank penerbit cek untuk melakukan verifikasi untuk langkah sederhananya, dengan menyebutkan nomor dan seri dari cek tersebut.
4. Elemen Keamanan pada Cek
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan