Suara.com - Karyawan Artis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina dalam naungan RANS Entertainment dikabarkan banyak yang hengkang dari perusahaan. Berembus kabar bahwa hengkangnya karyawan itu diduga lantaran beban kerja yang terlalu berat.
Gaji karyawan RANS pun banyak dipertanyakan. Pasalnya, apakah nominal yang ditawarkan benar-benar sesuai dengan beban kerja yang diberikan. Apalagi selama ini RANS memang dikenal sebagai perusahaan hiburan dengan gaji sangat kompetitif.
Isu banyaknya karyawan RANS resign ini mulanya berhembus di media sosial Threads. Salah satu mantan karyawan RANS, Sharimaya mengaku memutuskan resign setelah empat tahun bekerja di perusahaan tersebut.
Dia membeberkan alasannya berhenti dari kantor Raffi Ahmad tersebut karena tak kuat dengan beban kerja yang berat. Sebelumnya Maya menjabat sebagai Produser Toko Mama Gigi di RANS Entertainment. Meski begitu Maya mengaku sudah 4 tahun bekerja bersama RANS.
"Alasan Resign dari RANS: Gak banyak yang tau, kalau kerja disini tuh sepadet dan secapek itu. Gak banyak yang tau juga kalau RANS juga adalah salah satu perusahaan yang bergerak di bidang agency. Kalian tau kan yaa gimana rasanya kerja di agency? HAHAHA Capek iyaa capek dan banyak menguras waktu & tenaga. Tapi Alhamdulillah bisa bertahan sampai hampir 4 tahun," tulis Maya.
Sementara itu, netizan lain menimpali dengan kisah-kisah karyawan RANS yang resign lainnya. "Lutfi, mantan manajer Nagita Slavina keluar untuk cari peluang yang lebih baik dan Raffi juga Nagita mendukung keputusannya."
"Mas Olik, fotografer RANS yang dikabarkan mengundurkan diri pada akhir tahun 2024. Midun Fadli mengundurkan diri dari RANS untuk menghabiskan lebih banyak waktu bersama keluarga di Lampung,"
Lantas berapa gaji jika bekerja di RANS Entertainment? Tidak ada nominal pasti mengenai besaran gaji ini. Namun, sejumlah sumber menuliskan besaran-besaran berikut.
1. Sales & Marketing Division: Rp5.000.000 – Rp17.000.000
Baca Juga: Apa Itu Job Hugging? Jadi Tren Gen Z saat Tekanan Ekonomi, Termasuk Indonesia
2. Fashion Division: Rp4.000.000 – Rp14.000.000
3. IT Division: Rp7.000.000 – Rp17.000.000
4. Promotion and Social Media Division: Rp5.000.000 – Rp15.000.000
5. Finance Division: Rp10.000.000 – Rp20.000.000
6. Talent Division: Rp7.000.000 – Rp20.000.000
7. Production Division: Rp3.000.000 – Rp12.000.000
Berita Terkait
-
Apa Itu Job Hugging? Jadi Tren Gen Z saat Tekanan Ekonomi, Termasuk Indonesia
-
Pertanda Baik atau Buruk? Ini Macam-Macam Arti Mimpi Resign dari Kerjaan
-
CEK FAKTA: Sri Mulyani Ajukan Pengunduran Diri 2 Kali Sebelum Direshuffle dari Menteri Keuangan
-
Kristin Cabot Resign Setelah Ketahuan Selingkuh saat Nonton Coldplay
-
Terseret Penipuan Catut Raffi Ahmad, 2 Rekan Owner Gerai Kecantikan Bantah Tuduhan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Ini 6 Shio Paling Hoki pada 15 Januari 2026, Cek Keberuntunganmu Besok!
-
Memoar Broken Strings Karya Aurelie Moeremans Viral, Apa Bedanya dengan Biografi?
-
Bekas Cat Rambut Sulit Hilang? 3 Trik Ampuh Basmi Noda Hitam di Tangan
-
10 Ucapan Isra Miraj 2026 dalam Bahasa Arab, Lengkap dengan Artinya
-
7 Sepatu Gym Wanita Lokal, Harga Murah di Bawah Rp500 Ribu, Kualitas Juara
-
Bisa Bikin Rezeki Seret? Jangan Simpan 3 Barang Ini di Dapur Menurut Feng Shui
-
45 Kartu Ucapan Isra Miraj 2026 Untuk Bos, Sopan, Profesional dan Berkesan
-
9 Susu untuk Tulang Kuat Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Tetap Aktif dan Sehat
-
5 Rekomendasi Peeling Gel untuk Memudarkan Flek Hitam di Usia 40-an, Wajah Glowing Bebas Noda
-
Apa Warna Lipstik yang Elegan untuk Usia 50-an? Ini Pilihan agar Tampilan Makin Berkelas