Suara.com - Hearts2Hearts, girl group dari SM Entertainment yang saat ini tengah naik daun dan punya basis penggemar yang terus bertumbuh, kembali mencuri perhatian publik lewat peluncuran mini album pertamanya berjudul “Focus”. Tepat setelah 8 bulan debut, mini album Hearts2Hearts resmi dirilis pada 20 Oktober 2025 kemarin. Di album ini, para member memancarkan pesona muda dan menawan yang menjadi ciri khas mereka. Terdapat 6 lagu yang dihadirkan dengan sangat catchy, easy to listen, dan penuh ritme yang bikin siapa pun ingin ikut bergoyang serta mendengarkannya berulang kali. Dengan konsep musik yang fresh, Hearts2Hearts semakin menegaskan eksistensinya sebagai salah satu rookie grup paling menjanjikan di tahun ini.
Tak berhenti sampai di situ, di tengah euforia comeback-nya, Hearts2Hearts juga kembali jadi perbincangan hangat berkat kolaborasinya bersama Shopee dalam kampanye Shopee 11.11 Big Sale. Penampilan mereka yang super ceria dan penuh energi dalam iklan berdurasi 30 detik itu sukses memikat perhatian banyak orang. Dengan vibe yang playful dan chemistry antar-member yang terasa natural, para member berhasil menciptakan suasana yang fun, berwarna, dan bikin penonton ikut tersenyum, bernyanyi, bahkan bergoyang bareng!
Sentuhan keceriaan saat menyanyikan lagu “Lebih Hemat, Lebih Cepat”, ditambah koreografi yang begitu kompak dan effortless, membuat keseluruhan iklan terasa hidup dan menyenangkan. Nggak cuma memanjakan telinga lewat jingle yang super catchy, tapi juga memikat mata dengan vibe youthful khas Hearts2Hearts. Kombinasi antara vokal yang powerful dan gerakan yang sinkron benar-benar bikin penonton sulit berpaling! Energi yang mereka pancarkan bukan cuma membawa semangat belanja di Shopee, tapi juga menambah hype dari peluncuran mini album “Focus” yang tengah jadi sorotan di kalangan fans dan penikmat musik K-pop.
Melalui video yang di unggah di akun Instagram Shopee Indonesia hari ini, seluruh member menyanyikan lirik dalam bahasa Indonesia dengan penuh ekspresi yang manis dan pengucapan yang fasih. Dan sejak diluncurkan, video iklan Shopee x Hearts2Hearts ini langsung menuai banyak pujian dan respon positif dari para penggemar Hearts2Hearts serta netizen Indonesia.
“”
“”
“Carmen Cantik ”
Penampilan memukau dari kedelapan member Hearts2Hearts: Jiwoo, Carmen, Yuha, Stella, Juun, A-na, Ian, dan Ye-On di iklan Shopee 11.11 Big Sale sangat memikat hati penonton. Tidak hanya menampilkan vokal ceria dan koreografi yang super kompak, video ini juga menghadirkan momen-momen seru seperti nongkrong dan selfie bareng teman, sibuk belanja online, hingga ekspresi bahagia saat menerima paket, hal-hal yang begitu dekat dengan keseharian kita. Nggak heran kalau adegan-adegannya terasa relatable banget bagi penonton!
Kolaborasi antara Shopee dan Hearts2Hearts dalam tayangan iklan turut meramaikan rangkaian kemeriahan kampanye 11.11 Big Sale yang akan hadir pada 25 Oktober hingga puncaknya di 11 November 2025. Menghadirkan momen belanja yang lebih meriah, pengguna bisa menikmati Gratis Ongkir RP0, Big Flash Sale 11RB, dan Big Voucher sampai dengan 11JT. Berbagai promo ini dirancang untuk memberikan pengalaman belanja yang menyenangkan dan hemat, memastikan semua orang bisa ikut merasakan keseruan kampanye Shopee 11.11 dengan berbagai penawaran menarik yang sayang untuk dilewatkan.
Baca Juga: TEI 2025: Punya 7 Sertifikasi, Permen Jahe Produksi Binaan LPEI Ini Berjaya di Amerika
Jangan lupa, saksikan juga iklan Shopee 11.11 Big Sale bersama Hearts2Hearts yang sudah bisa disaksikan di kanal Youtube Shopee Indonesia dan berbagai platform media sosial lain nya! Dan jangan lupa nikmati rangkaian promo Shopee 11.11 Big Sale. Kunjungi https://shopee.co.id/m/11-11! ***
Berita Terkait
-
BRI Perkuat Desa BRILiaN Lewat Bantuan Infrastruktur dan UMKM
-
TEI 2025: Punya 7 Sertifikasi, Permen Jahe Produksi Binaan LPEI Ini Berjaya di Amerika
-
Kacang Mete Indonesia Sukses Jadi Camilan Penerbangan Internasional
-
BRIncubator BRI Dukung UMKM Batik Datik Tembus Pasar Fashion Modern
-
TEI 2025: LPEI & KemenkeuSatu Perkuat Ekspor UMKM Lewat Pameran dan Business Matching
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
4 Pilihan Cushion di Bawah Rp50 Ribu, Hasil Kulit Mulus dan Cantik Seharian
-
Dari Buttonscarves hingga Rizman Ruzaini: Koleksi Enam Desainer yang Mencuri Perhatian di Borobudur
-
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
-
Cara Daftar Antrean KJP Pangan Bersubsidi DKI Jakarta 2026, Cek di Sini!
-
5 Tren Warna Baju Lebaran 2026, Bikin Penampilan Makin Fresh dan Elegan
-
4 Rekomendasi Liquid Foundation Lokal dengan Hasil Natural dan Perlindungan UV
-
5 Sepatu Running Lokal Sekelas Asics Gel Kayano: Kualitas Top, Harga Rp400 Ribuan
-
5 Cushion Minim Oksidasi untuk Usia 40-an, Bisa Menyamarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Murah di Indomaret, Bikin Wajah Cerah Terlindungi
-
Reset Tubuh dan Pikiran , Menata Ulang Gaya Hidup Sehat di Awal Tahun