Wakil Ketua DPR Fadli Zon memakai jam tangan Hublot Spirit of Big Bang King Gold Ceramic [Antara]
Presiden Joko Widodo ternyata terus melakukan lobi kepada Partai Gerindra yang masih tetap menolak soal pengesahan Rancangan Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2016.
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Fadli Zon mengatakan jika Presiden Jokowi telah mengutus Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan Luhut B Panjaitan untuk menemui fraksi Partai Gerindra di DPR.
Menurutnya, pertemuan tersebut lebih banyak membicarakan mengenai Pernyataan Modal Negara (PMN) yang menjadi terganjalnya pengesahan RAPBN 2016. "Ya ngobrol-ngobrol saja. Diutus Presiden untuk bicara, klarifikasi sejumlah hal," kata Fadli di Gedung DPR RI, Jakarta, Jumat (30/10/2015).
Menurutnya, PMN seharusnya lebih diprioritaskan untuk kepentingan masyarakat langsung bukan untuk dialokasikan kepada BUMN. Untuk itu, Wakil Ketua DPR RI ini meminta pemerintah untuk mengevaluasi kebijakan PMN. "Sampai kapan mau disusui oleh APBN. Padahal ada kepemilikan asing, kok enak sekali, miilik asing disuntik dari anggaran BUMN, kasihan rakyat," kata dia.
"Apakah BUMN sekarang untuk sebesar-besarnya kesejahteraan rakyat," tambahnya.
Pengesahan RAPBN 2016 yang dibahas dalam sidang paripurna hari ini berlangsung alot. Dimana masih ada tarik-menarik dari salah satu fraks yakni, Gerindra yang menolak pengesahan RAPBN 2016. Sidang pun ditunda sementara waktu atau diskor.
Tag
Komentar
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Terapis SPA Tewas di Kamar Kos Bekasi, Polisi Tangkap Pelaku dan Temukan Cairan Pembersih Toilet
-
Kekerasan Anak Masih Tinggi, PPPA Dorong Sekolah Jadi Ruang Aman
-
Data Genangan dan Banjir Pagi Ini: Ketinggian Air di Pasar Minggu Mencapai Hampir Satu Meter
-
Hujan Angin, Pohon di Kemang Sempal Hingga Tutup Jalan
-
Banjir Arteri Lumpuhkan Akses Keluar Tol, Polisi Rekayasa Lalin di Rawa Bokor
-
Tiba di Banjarbaru, Prabowo Bakal Resmikan 166 Sekolah Rakyat
-
Jakarta Hujan Deras, Sejumlah Koridor Transjakarta Alami Perpendekan Jalur Akibat Genangan Air
-
Menteri Abdul Muti Resmi Menghapus Sanksi Sebagai Efek Jera di Sekolah
-
Perjalanan KRL Kacau Balau Terdampak Hujan Lebat: Rel Terendam Banjir hingga Pohon Tumbang
-
Pagi Kelabu Warga Jakarta Selatan: Macet dan Genangan Jadi Ujian Kesabaran di Awal Pekan