“Dan walaupun suatu saat saya nggak bisa punya anak, itu buka gara-gara mereka, tapi Tuhan belum mempercayai saya untuk bisa punya anak,” lanjutnya.
Adopsi Anjing dan Kucing Untuk Mendewasakan Hubungan
Karena keadaan finansial orangtua Ghea tidak memadai untuk mencukupi kebutuhan kucing-kucing dan anjing-anjing miliknya, dibalik itu ada sang kekasih yang setia membantunya. “Karena keadaan finansial orangtua aku lagi menurun waktu itu, jadi pacar saya yang biayain kebutuhan mereka sampai saat ini,” kata Ghea.
Bagi Ghea dan kekasihnya mengadopsi anjing dan kucing secara bersama merupakan salah satu cara untuk bisa mendewasakan hubungan mereka. “Awalnya itu dia bantuin waktu adopsi anjing pertama, dianggap untuk komitmen bersama, untuk bertanggung jawab, dan untuk mendewasakan hubungan juga kan, itu sama aja kayak anak manusia juga,” kata Ghea.
Stop Makan Daging Anjing
Menjelang natal, banyak sekali kasus yang sedang marak yaitu jual beli daging anjing dengan menyalahgunakan kata natal untuk mendonasikan dana untuk Natal.
Ghea pun menghimbau masyarakat untuk tidak menggunakan kata natal untuk jual beli daging anjing. “Stop gunain kata natal untuk jual beli daging anjing, kan bisa cari dana natal dengan ide-ide yang lebih kreatif lagi,” kata Ghea.
Karena bagi Ghea dan kawan-kawan nya memakan daging anjing dapat membawa penyakit bagi yang memakannya. “Alasannya mereka bawa penyakit untuk dimakan, uda banyak kok kasusnya, satu keluarga makan daging anjing lalu mereka meninggal, uda banyak kok kasusnya kalo mau dicari,” kata Ghea.
Ghea juga mengharapkan kepada yang merayakan natal untuk bisa merasakan suka cita natal tanpa daging anjing. “Jadi bisa kita rayakan natal, suka cita natal tanpa daging anjing,” kata Ghea. (Delfia Cornelia)
Baca Juga: Keren, Anjing Ini Bawa Pulang Makanannya Sendiri dari Toko Hewan
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
Terkini
-
Usai Bertemu KPK, Wamen ESDM Akui Diminta Tetapkan Standar Produk Impor
-
Airlangga Hartarto Bahas Perpres Pembelian Energi dan Pesawat di KPK
-
Kejagung Akui Telah Periksa Eks Bupati Konawe Utara Aswad Sulaiman di Kasus Izin Tambang
-
Terpengaruh Film Porno! Dua Pelajar Ditangkap Usai Begal Payudara Siswi SMP di Kembangan
-
Bukan Sekadar Genangan, Listrik Jadi Pembunuh Senyap Saat Banjir Jakarta
-
Insiden Mobil Patwal Senggol Warga di Tol Tomang, Kakorlantas: Sudah Ditangani!
-
Tito Karnavian Tegaskan Lumpur Banjir Sumatra Tak Dijual ke Swasta: Akan Dipakai Buat Tanggul
-
WALHI Sebut Negara Gagal Lindungi Rakyat dan Ruang Hidup Korban Bencana
-
Demo di Depan Kedubes AS, Ratusan Ojol Tagih Janji Perpres ke Presiden Prabowo
-
Mentan Amran Minta Tambahan Anggaran Rp5,1 Triliun Pulihkan Lahan Pertanian Teremdam Banjir Sumatra