Suara.com - Empat lokasi yang menjadi lahan parkir bagi bagi jemaah Kristiani yang tengah melaksanakan Jumat Agung di Gereja Katedral yaitu Masjid Istiqlal yang berlokasi tepat di depan Katedral, Santa Ursula, Kantor Pos, dan bengkel perlengkapan angkatan darat.
"Gak ada masalah sama lahan parkir, kita selalu di bantu untuk lahan parkir ini," ujar Humas Gereja Katedral Susyana Swadie, kepada Suara.com di Gereja Katedral, Jakarta Pusat, Jum'at (30/3/2018).
Namun, lajutnya, ibadah hari ini bertepatan dengan Jumatan di masjid Istiqlal pada pukul 12 siang sehingga umat dapat mencari alternatif lain.
Susyanti mengatakan demi kelancaran dan terarahnya rangkaia agar berjalan teratur, Gereja Katedral hanya membuka satu pintu masuk. Terkecuali bagi yang sudah registrasi online untuk dalam gereja.
"Untuk yang registrasi online pintunya ada dilokasi lain, satu pintu juga," jelasnya.
Jadi jumlah pintu semuanya ada dua, satu untuk registrasi online dan dari untuk jemaah yang biasa atau tidak registrasi.
Sejauh ini, dengan adanya satu pintu masuk cukup lancar karena biasanya memang umat yang datang jauh sebelum waktunya.
"Sedangkan ibadah sudah berlangsung biasanya ibadah sudah berlangsung, ibadah pertama biasanya ditampung dalam ruang transit. Jadi tetap satu pintu ini unat akan diarahkan ke tempat transit, " ujar dia.
Khusus hari besar, Katedral mendirikan tenda dengan kapasitas 3000 orang. Jadi total kursi yang disediakan lebih dari 4400 orang.
"Itu untuk hari besar seperti pasjah atau pun natal. Kalau hari ini kan rangkaian tri hari suci menjelang paskah. Jadi juga sama. Kita siapkan segitu, karena antisipasi umat bisa mencapai hampir 6000an," tuturnya.
Berita Terkait
-
Viral Diduga Petugas Masjid Istiqlal Bentak Orang Tidur Pakai Toa, Warganet Geram: Kayak Kerasukan
-
Ada Zikir dan Ikrar Bela Negara di Masjid Istiqlal Besok Malam, Ini Rekayasa Lalu Lintasnya
-
Viral Wanita Dijambret hingga Terjatuh Dekat Masjid Istiqlal, Korban Terseret Motor Pelaku!
-
Viral Cewek Diseret-seret Jambret di Dekat Masjid Istiqlal, Netizen Murka: Gak Ada yang Ngejar?
-
Istiqlal 'Banjir' Daging Kurban: 55 Sapi dan 81 Kambing Siap Dibagikan!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Wamenkomdigi: Pemerintah Harus Hadir untuk Memastikan AI Jadi Teknologi yang Bertanggung Jawab
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta