Suara.com - Sebuah video yang dibagikan melalui aplikasi TikTok memicu perhatian warganet. Pasalnya, wanita dalam video tersebut terlihat sibuk bekerja saat pernikahan.
Akun Instagram @smart.gram mengunggah ulang videonya pada Sabtu (11/7/2020).
Dalam video berdurasi singkat itu tampak seorang pengantin wanita memakai busana khas India. Ia duduk di pelaminan dengan memangku laptop.
Menurut informasi yang beredar, video ini diunggah oleh akun Twitter bernama @dineshjoshi70.
Wanita ini sibuk dengan telepon genggamnya. Ia nampak bertelepon padahal si pengantin pria ada di sebelahnya.
Pengantin pria pun hanya diam dan memperhatikan sikap pasangannya.
Saat itulah terdengar suara tertawa seseorang. Alunan musik India menjadi latar belakang video viral wanita sibuk kerja saat pernikahan tersebut.
"Seorang mempelai wanita tertangkap kamera sedang memangku laptopnya dan tampak mengerjakan sesuatu. Bahkan ia terlihat tak peduli dengan sang suami yang datang dan duduk di sebelahnya," tulis @smart.gram.
Video ini pun viral di media sosial. Warganet yang telah menyaksikannya memberikan komentar-komentar yang menggelitik.
Baca Juga: Sebelum Nikah, Raffi Ahmad Punya Kapal Pesiar
Tak sedikit netizen yang penasaran dengan malam pertama pasangan pengantin ini.
Misalnya seperti komentar @muhammadzaini0178 yang menulis, "Gak bisa malam pertama karena masih sibuk kerja."
"Malem pertama sambil ditelepon si bos," kata @superarfast.
"Ngebut sebelum cuti nikah tapi gak kekejar deadline," kata @suhaniaamoyjawa.
Ada warganet yang menduga video ini tidak benar-benar terjadi alias hanya adegan yang disetting.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Malaysia Ikut Buru Riza Chalid, Benarkah Buronan Kakap Ini Benar Jadi Menantu Keluarga Sultan?
-
Tragedi Ponpes Al Khoziny Telan Puluhan Nyawa Santri, Ini Perintah Tegas Prabowo ke Menteri-Gubernur
-
Terjatuh Saat Terjun Payung di Rangkaian HUT TNI, Praka Marinir Zaenal Mutaqim Meninggal Dunia
-
BNPB Ungkap Kendala Evakuasi Santri Al Khoziny: Satu Beton 'Jebakan' Ancam Runtuhkan Sisa Gedung
-
Paspor Dicabut, Riza Chalid dan Jurist Tan Kini Berstatus Tanpa Negara, Bisa Lolos dari Jerat Hukum?
-
Kronologi Gugurnya Prajurit Elite Marinir Praka Zaenal, Parasut Mengembang Namun Takdir Berkata Lain
-
Tragedi Jelang HUT TNI, Prajurit Intai Amfibi Praka Zaenal Gugur Dalam Insiden Terjun Payung
-
Prabowo Perbarui Aturan Seleksi Pemimpin TNI, Utamakan Kompetensi Ketimbang Senioritas
-
Update Tragedi Ponpes Al Khoziny: 23 Jasad Ditemukan dalam 24 Jam, Total Korban Tewas Jadi 39 Orang
-
Bangunan Ponpes Al Khoziny Ambruk, Prabowo Minta Cek Semua Infrastruktur Pesantren!