Suara.com - Menjelang musim hujan, Jakarta mulai dihantui kebanjiran di berbagai wilayah. Untuk menanggulangi peristiwa tahunan ini, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan masih mengandalkan pompa tua penyedot air.
Kepala Dinas Sumber Daya Air (SDA) Juaini Yusuf mengatakan dari sekitar 478 pompa mobile atau stationer, banyak yang berusia di atas 10 tahun. Namun pihaknya sampai saat ini belum berniat menggantinya.
"Memang banyak pompa-pompa kita ada yang umurnya itu di atas 10 tahun," ujar Juaini saat dikonfirmasi, Kamis (24/9/2020).
Juaini beralasan pihaknya belum mau mengganti pompa tua itu karena masih bisa berfungsi dengan baik. Ia lebih memilih melakukan perawatan rutin agar bisa terus digunakan.
"Kita lakukan pemeliharaan rutin. Emang perlu dirawat," jelasnya.
Kendati demikian, Dinas SDA disebutnya sudah melakukan pengadaan 19 unit pompa tapi hanya jenis mobile. Saat ini prosesnya masih dalam tahap pelelangan.
"Untuk penambahan baru di tahun ini baru pompa mobile aja," tuturnya.
Untuk rumah pompa atau stationer disebutnya baru akan ditambah tahun depan karena masalah anggaran. Nantinya dana yang akan digunakan adalah pinjaman dari Pemerintah Pusat lewat PT Sarana Multi Infrastruktur untuk pemulihan ekonomi karena pandemi.
"Kemudian untuk yang penambahan rumah pompa baru folder folder baru mungkin di awal tahun 2021," pungkasnya.
Baca Juga: Anies Akan Lakukan Reshuffle Pejabat DKI karena Jakarta Masih Saja Banjir
Berita Terkait
-
Anies Akan Lakukan Reshuffle Pejabat DKI karena Jakarta Masih Saja Banjir
-
Dampak Bencana Alam Kabupaten Pesisir Selatan Serta Cuaca Hari Ini dan Esok
-
BNPB Minta Pemerintah Daerah Waspada Bencana Hidrometeorologi
-
Jalan Lintas Sumbar-Bengkulu Putus Total Diterjang Banjir Bandang
-
Cek Fakta: Benarkah Anies Juara Satu Lomba Ngomong Tingkat Internasional?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar