Suara.com - Dalam artikel kali ini, Suara.com akan merangkum kumpulan berita viral di Instagram hari ini, Selasa (20/10/2020). Video viral hari ini berasal dari sejumlah daerah di Indonesia. Orang-orang yang viral ini pun berasal dari berbagai kalangan, mulai dari publik figur sampai masyarakat umum.
Penasaran dengan kumpulan berita viral di Instagram hari ini? Berikut rangkuman selengkapnya.
1. Video Tamu Pernikahan Taqy Malik dapat Souvenir Emas Batangan
Selebgram Keanu Angelo membongkar souvenir pernikahan Taqy Malik dan Sherel Thalib. Dalam unggahan di Instastorynya @keanuagl, Keanu mendengar kalau souvenir pernikahan Taqy Malik dan Sherel Thalib adalah emas batangan.
“Kemarin kondangan, ternyata souvenirnya emas batangan. Gue enggak tahu, gue tinggal. Siangnya gue baru dikasih tau. Pas gue minta ternyata udah abis” ujar Keanu.
Warganet kemudian menyimpulkan bahwa kondangan yang dimaksud Keanu adalah pernikahan Taqy Malik dan Sherel Thalib karena Keanu menandai akun Instagram Taqy Malik @taqy_malik.
Baca berita selengkapnyanya di sini.
2. Video Orang Kaya Nongkrong di Mal Mewah
Video orang kaya nongkrong di mal mewah masih menjadi perbincangan hangat warganet. Bahkan, tak sedikit publik figur yang merespons video viral tersebut. Salah satu influencer yang merespons video orang kaya nongkrong di mal mewah ini adalah Belvin VVIP.
Baca Juga: Kumpulan Berita Viral di Twitter Hari Ini Selasa 20 Oktober 2020
Melalui akun Instagram miliknya @belvinvvip, founder PT. Ilmu Saham Indonesia ini mengunggah video dirinya yang sedang bersantai di pinggir private pool. Melengkapi video tersebut, Belvin menambahkan caption “Gue cuma sanggup nongkrong di pinggiran kolam mbak”. Caption tersebut diakhiri dengan “main lu belum jauh mbak.. cuma ke mall aja sombong”.
Menanggapi video Belvin tersebut, banyak warganet yang meminta Belvin menandai orangnya langsung. Tak sedikit pula yang mendukung sindiran Belvin ini.
Baca berita selengkapnyanya di sini.
3. Video Ruang Tamu di Indonesia dan Dapur di Malaysia
Baru-baru ini, sebuah video dari aplikasi TikTok menjadi viral di Instagram. Dalam video tersebut terdapat penampakan sebuah rumah yang berada di perbatasan antara negara Indonesia dan Malaysia.
Belakangan diketahui, rumah dalam video viral tersebut berada di daerah Desa Aji Kuning, Kecamatan Sebatik, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Akun yang mengunggah video viral tersebut, @keykokey memberikan keterangan dalam video tersebut bahwa “jadi ini rumah yang viral, antara Indonesia dan Malaysia”.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
60 Ton Sampah Menggunung, Pemprov DKI Janji Pasar Induk Kramat Jati Bersih dalam 5 Hari
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan
-
Indonesia Terpilih jadi Presiden Dewan HAM PBB, Amnesty International Indonesia: Kebanggaan Semu!
-
KPK Bongkar Alasan Jerat Eks Menag Yaqut: 'Permainan' Kuota Haji Tambahan Jadi Pemicu
-
Sinyal Keras KPK, Eks Menag Yaqut Secepatnya Ditahan di Kasus Korupsi Haji
-
Tanggapi Soal Pilkada Langsung dan Tidak Langsung, Menko Yusril: Keduanya Konstitusional