Suara.com - Profil Benjamin Netanyahu cukup menyita perhatian. Pasalnya, ia tercatat sebagai Perdana Menteri Israel terlama yakni 14 tahun.
Bisa dikatakan Netanyahu terjun dikancah politik secara tak sengaja. Sebab, Ia mengawali karirnya sebagai seorang militer, lalu beralih ke akademisi, setelah itu menjadi politikus.
Netanyahu dijuluki ‘Raja Bibi’ karena kepiawaiannya merebut kembali kursi orang nomor satu di Israel selepas kalah dalam kontestasi politik.
Selain itu, Netanyahu juga sukses menaklukkan semua kompetitor untuk jadi pempinan Partai Likud (wadah politik sayap kanan Israel).
Terlepas dari beragam kontroversi yang mengelilinginya, mulai dari kegagalannya dalam melahirkan perdamaian Israel-Palestina hingga tuduhan korupsi, rupanya Netanyahu berhasil membawa Israel menjadi salah satu negara paling disegani di dunia.
Kabar terbaru, di masa pandemi COVID-19 seperti sekarang ini, Israel jadi negara yang memimpin vaksinasi nasional. Buat yang ingin mengenal sosoknya, berikut ini profil Benjamin Netanyahu.
Perjalanan Karier di Dunia Militer
Tahun 1963, Netanyahu bersama keluarganya pindah ke Amerika Serikat (AS). Tahun 1967, Netanyahu kembali ke Israel dan masuk militer bergabung dengan komando elit IDF (Israel Defense Forces) selama enam tahun.
Kemudian, Netanyahu diberhentikan dengan pangkat kapten karena mengalami luka pada operasi pembebasan sandera di kawasan pesawat Sabena Airlanes yang waktu itu dibajak di Bandara Ben-Gurion.
Baca Juga: Penyebab Konflik Israel-Palestina, dari Militer ke Situasi Politik
Perjalanan Karier di Dunia Akademisi
Setelah berhenti dari dunia militer, Netanyahu kembali ke AS. Di sana, ia sukses mendapatkan gelar sarjana arsitektur serta gelar master dalam bidang studi manajemen di Massachusetts Institute of Technology (MIT).
Ia juga diketahui mengambil studi politik di MIT dan Universitas Harvard. Tahun 1976, ia mendapat posisi sebagai konsultan bisnis internasional di Boston Consulting Group, lalu bergabung dalam manajemen Rim Industries di Yerussalem.
Netanyahu juga menulis berbagai buku menggunakan bahasa Ibrani maupun Inggris. Beberapa buku sudah diterjemahkan ke bahasa Arab, Rusia, Prancis, dan Jepang.
Perjalanan Karier di Dunia Politik
Tahun 1982, Netanyahu bergabung bersama misi diplomatic Israel di AS selama dua tahun. Ia menjabat sebagai Wakil Kepala Misi di bawah Duta Besar Moshe Arens.
Tag
Berita Terkait
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Profil Milo Manheim, Pemeran Flynn Rider di Tangled Live Action
-
Kenapa Perempuan yang Berdaya Masih Dianggap Mengancam di Era Ini?
-
Profil Callum Turner, Tunangan Dua Lipa yang Disebut-Sebut Jadi James Bond Era Baru
-
Gen Z dan Dilema Cari Kerja: Minim Kesempatan atau Terlalu Pilih-Pilih?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
KPK Tetapkan Gus Yaqut Jadi Tersangka Kasis Kuota Haji, Maman PKB: Harus Diusut Tuntas
-
Soal Pandji Pragiwaksono Dipolisikan, Garin Nugroho Singgung Mental Kerdil Hadapi Kritik
-
Bareskrim Turunkan Tim ke Sumbar Bidik Tambang Emas Ilegal, Ada Aktor Besar yang Diincar?
-
Banjir Arteri, Polisi Izinkan Sepeda Motor Masuk Tol Sunter dan Jembatan 31
-
Datangi Bareskrim, Andre Rosiade Desak Polisi Sikat Habis Mafia Tambang Ilegal di Sumbar!
-
Banjir Jakarta Meluas, 22 RT dan 33 Ruas Jalan Tergenang Jelang Siang Ini
-
Air Banjir Terus Naik! Polda Metro Jaya Evakuasi Warga di Asrama Pondok Karya
-
Curanmor Berujung Penembakan di Palmerah Terungkap, Tiga Pelaku Dibekuk di Jakarta hingga Cimahi
-
Diduga Tak Kuat Menampung Guyuran Hujan, Plafon SDN 05 Pademangan Timur Ambruk
-
Nadiem Hadapi Putusan Sela, Bebas atau Lanjut ke Sidang Pembuktian Kasus Korupsi Rp2,18 Triliun?