Suara.com - Sebuah video beredar di media sosial memperlihatkan seorang pria marah kepada kurir lantaran permasalahan paket.
Dalam video tersebut, pria itu sampai memberikan ancaman kepada si kurir. Pria itu mengancam akan memborgol kurir apabila dirinya tidak mengembalikan uang.
Diketahui, pria tersebut tak terima barang yang dia pesan tidak sesuai dengan yang datang.
Pria tersebut membeli barang itu menggunakan sistem COD. Dia membuka barang terlebih dahulu.
Setelah dibuka, rupanya barang itu tidak sesuai apa yang diinginkan oleh pria tersebut.
Kejadian ini kemudian diabadikan oleh kurir ekspedisi itu.
Pria tersebut kemudian meminta agar uangnya untuk dikembalikan.
Akan tetapi, kurir tersebut menolak untuk mengembalikan uang yang diberikan oleh pria itu.
Kurir tersebut memberikan alasan bahwa pria itu sudah membuka paketnya terlebih dahulu.
Baca Juga: Viral Suami Pamer Foto Istri Dibungkus Bak Mumi, Warganet: Istrinya Sefrekuensi
"Saya nggak bisa pak, ini udah dibuka," ujar kurir itu, dikutip Suara.com.
Selanjutnya, pria tersebut memberikan ancaman kepada sang kurir. Dia mengancam akan memborgol kurir tersebut.
Pria itu kemudian mengambil sebuah borgol dari dalam sepeda motornya.
Berdasarkan unggahan tersebut, kejadian itu terjadi di daerah Tangerang.
Kejadian ini memunculkan reaksi dari warganet. Mereka ikut memberikan komentarnya.
"Ampun kalau kampungan nggak usah pakai COD segala deh, suruh nyari aja di pasar, cocok langsung bayar beli aja udah," balas warganet.
Berita Terkait
-
Viral Suami Pamer Foto Istri Dibungkus Bak Mumi, Warganet: Istrinya Sefrekuensi
-
3 Kurir Narkoba Ditangkap, 89 Kg Sabu-2 Senjata Laras Panjang Disita
-
Bawa 3 Kg Sabu, Dua Pria Riau Dihukum 19 Tahun dan 20 Tahun Penjara
-
Dicibir Setahun Nikah Langsung Cerai, Wanita Ini Beri Pembelaan Menohok
-
Jarang Disadari, 4 Pengeluaran Kecil Ini Bikin Dompet Cepat Tipis
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Pagi Kelabu Warga Jakarta Selatan: Macet dan Genangan Jadi Ujian Kesabaran di Awal Pekan
-
SPinjam Luncurkan JELAS TANPA JEBAKAN, Anda Bisa Pilih Pinjaman Daring Bunga Rendah dan Transparan
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS
-
Seleksi PPPK Kemenag 2026: Prediksi Jadwal, Materi dan Tahapannya
-
SPPG Klarifikasi Video Viral MBG Bungkus Plastik
-
Dermaga Halte Buaran Diseruduk Kendaraan Pribadi, TransJakarta Koridor 11 Terpaksa Alihkan Rute
-
Cuaca Senin Pagi: Jakarta Dikepung Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Daftar Wilayah Terdampak!
-
Laporan PRISM 2025 Sebut Jakarta Jadi Kota Paling Diminati Sepanjang 2025
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026