Suara.com - Viral di media sosial sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang wanita mengingatkan pacarnya untuk salat. Wanita itu terkejut bukan main saat mengetahui alasan dibalik sikap sang pacar yang tak menjalankan salat.
Ada juga video viral lainnya tentang seorang wanita yang bercerita bahwa kekasihnya tak pernah mengirim pesan dan menghilang tanpa kabar. Wanita itu terkejut saat melihat unggahan sang pacar di IG yang memperlihatkan momen pertunangannya dengan wanita lain.
Berikut ini lima berita viral terpopuler sepanjang Kamis (16/9/2021) yang telah dirangkum Suara.com.
1. Ingatkan Pacar Salat tapi Tak Dikerjakan, Wanita Ini Nangis saat Tahu Sebabnya
Sebuah video yang memperlihatkan curahan hati seorang wanita yang syok seusai mengetahui alasan sang pacar tak pernah salat viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh sebuah akun Tiktok, Sabtu (11/9/2021) wanita tersebut mengungkap alasan sang pacar tak pernah salat.
Alasan itu terungkap saat ia mengingatkan sang pacar untuk salat maghrib, namun sang pacar malah bercanda dengan menyebut dirinya sedang halangan.
2. Cowoknya Sering Hilang Tanpa Kabar, Wanita Ini Pasrah saat Lihat Foto di IG
Baca Juga: Gemas, Viral Bocah Cerita Pengalaman saat Berada di Dalam Kandungan
Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang wanita membongkar kelakuan cowoknya yang bertindak tidak jujur viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah di akun Tiktoknya, Selasa (14/9/2021), wanita tersebut memperlihatkan bukti percakapannya dengan cowoknya di whatsapp.
Ia protes pada cowoknya karena sering menhilang tanpa kabar. Cowok tersebut lantas beralasan bahwa dirinya sibuk bekerja hingga tak sempat memberikan kabar.
3. Honorer Berusia 57 Tahun Tak Lolos PPPK, Pengawas Ruang Nangis Tulis Surat ke Mas Menteri
Viral di media sosial, kisah seorang guru honorer berusia 57 tahun yang gagal lolos tes seleksi PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja).
Tag
Berita Terkait
-
Haru! Ibu Bagikan Saat-saat Terakhir Gadis Kecilnya, 'Semua Terlihat Baik-baik Saja'
-
Ayah Sophia Latjuba Dibilang Mirip Ariel Noah, Kok Bisa?
-
Viral Penampakan 'Motor Dinas' Ketua RW, Warganet Soroti Bahan Bakarnya
-
Ingatkan Pacar Salat tapi Tak Dikerjakan, Wanita Ini Nangis saat Tahu Sebabnya
-
Gemas, Viral Bocah Cerita Pengalaman saat Berada di Dalam Kandungan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Nadiem Calon Tersangka Korupsi Google Cloud di KPK, Kuasa Hukum Membantah
-
Kementan Targetkan Indonesia Mandiri Vaksin Hewan, Fasilitas di Surabaya Akan Ditingkatkan
-
KPK Akhirnya Ambil Alih Kasus Korupsi Petral dari Kejagung, Apa Alasannya?
-
KPK Selidiki Korupsi Google Cloud, Kuasa Hukum Bantah Nadiem Makarim Terlibat
-
Kemenpar Dukung Pesta Diskon Nasional 2025: Potongan Harga 20-80 Persen!
-
Sadis! Pembunuh Guru di OKU Ternyata Mantan Penjaga Kos, Jerat Leher Korban Demi Ponsel
-
Gebrakan Menhan-Panglima di Tambang Ilegal Babel Dikritik Imparsial: Pelanggaran Hukum, Tanda Bahaya
-
Otak Pembakar Rumah Hakim PN Medan Ternyata Mantan Karyawan, Dendam Pribadi Jadi Pemicu
-
Dari IPB hingga UGM, Pakar Pangan dan Gizi Siap Dukung BGN untuk Kemajuan Program MBG
-
Menhaj Rombak Skema Kuota Haji: yang Daftar Duluan, Berangkat Lebih Dulu