Suara.com - Pertanyaan di soal ujian memang bisa saja keliru. Namun kali ini sebuah pertanyaan di soal ujian memicu pro dan kontra.
Pada unggahan @lilis_we, ia membagikan soal ujian yang ia miliki.
"Bisa kali bayangin gumana rasanya saat ada anak yatim piatu harus jawab soal seperti ini?" tulis akun tersebut.
Pada video yang telah ditonton lebih dari 400 ribu kali itu menampilkan soal ujian berbunyi:
"Mencari nafkah di dalam keluarga adalah tugas?
Pilihan jawabannya yakni, ayah, anak, kakek dan nenek.
"Paling kesal kalau ketemu soal kayak gini nih, mencari nafkah adalah tugas?," ujar perempuan dalam video tersebut.
"Karena setiap keluarga itu nasibnya berbeda-beda dan ada anak yang lahir tanpa ayah, kan mungkin yang cari duit neneknya atau kakehnya, atau ibunya," imubuhnya.
Menurutnya dalam membuat soal perlu mempertimbangkan psikis anak.
Baca Juga: Heboh! Ada Warga di Sukabumi Gabungkan Dua Simbol Agama, Rumah AS Langsung Diontrog Camat
"Jadi tolong Kemendikbud, jangan bikin soal kayak gini lagi yah," mbuhnya.
Selain itu ia juga menyorti soal berikutnya yang mempertanyakan tugas anak perempuan di rumah.
"Ini kalo gue jawab memperbaiki genting itu salah, padahal di luar sana ada anak perempuan yang bisa memperbaiki genting," kata dia.
"Kalo gue pilih cari nafkah juga pasti bakalan disalahin, padahal ada anak perempuan yang cari nafkah," tambahnya.
Video tersebut mendapatkan berbagai komentar dari warganet dan menuai pro kontra.
"Setuju mbak, karena background setiap keluarga berbeda-beda. Enggak semua keluarga itu sama. Dan juga masak ngepel nyapu nyuci piring itu bisa dilakukan siapa saja di rumah," tulis warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Roy Suryo 'Disikat' Polisi, Dicekal ke Luar Negeri Malah Cuma Senyum: Misi di Australia Beres!
-
MK Batalkan Skema HGU 190 Tahun di IKN, DPR Usulkan Prabowo Terbitkan Perppu
-
Lebih Dekat, Lebih Hijau: Produksi LPG Lokal untuk Tekan Emisi Transportasi Energi
-
Gibran Wakilkan Pidato Presiden di KTT G20, Ini Alasan Prabowo Tak Pergi ke Afrika Selatan
-
Profil Irjen Argo Yuwono: Jenderal Kepercayaan Kapolri Ditarik dari Kementerian Buntut Putusan MK
-
Hadiri KTT G20 di Afsel, Gibran akan Berpidato di Depan Pemimpin Dunia
-
KPK Buka-bukaan Asal Duit Rp300 M di Kasus Taspen: Bukan Pinjam Bank, Tapi dari Rekening Penampungan
-
Harapan Driver Ojol Selepas Nasib Mereka Dibahas Prabowo dan Dasco di Istana
-
Analis: Masa Depan Politik Budi Arie Suram Usai Ditolak Gerindra dan PSI
-
Soal Anggota Polri Aktif di Kementan, Menteri Amran: Justru Sangat Membantu