Suara.com - Sosok Fadli Zon yang belakangan disorot lantaran sempat 'menghilang' dari media sosial selama kurang lebih dua minggu kini telah diketahui kabar dan keberadaannya.
Politisi Gerindra tersebut juga menyampaikan kabar dan kondisinya saat ini lewat sebuah pesan WA yang dikirim kepada wartawan senior, Hersubeno Arief.
Dalam keterangannya, Hersubeno menyebut bahwa kondisi Fadli Zon dalam keadaan sehat dan tidak kekurangan sesuatu apapun.
Ia menambahkan sosok Fadli kini sedang tidak berada di Indonesia melainkan sedang berada di Spanyol untuk sebuah agenda penting.
"Setelah dua pekan menghilang, vokalis Partai Gerindra Fadli Zon sudah ditemukan. Kondisinya sehat walafiat dan tidak kekurangan sesuatu apapun. Tapi dia ditemukan di nan jauh di sana, di negeri Matarador, yakni Madrid. Dia rupanya tengah menghadiri sidang parlemen dunia," kata Hersubeno dalam saluran YouTube miliknya, dikutip Suara.com, Minggu, (28/11/2021).
Hersubeno menambahkan, terkait kondisi terkini Fadli Zon, hal itu diungkapkan melalui akun jejaring media sosial Twitter miliknya sambil mengunggah sebuah foto.
"Keberadaan Fadli Zon diungkapkan melalui cuitan Twitter miliknya," ujarnya.
"Tidak hanya itu, untuk melengkap bahwa dia betul-betul mengunjungi Madrid. Fadli Zon mengungah sebuah foto dengan latar belakangan baner pertemuan. Fadli Zon tampak juga sedang tersenyum kecil, kalau lihat fisiknya dia dalam kondisi sehat," lanjutnya.
Tak hanya itu, di akun Twitternya, Fadli Zon juga mengunggah foto dirinya bersama Puan Maharani yang sedang menghadiri acara tersebut.
Baca Juga: Anti Mainstream, Cowok Ajak Pacar Nge-Date ke Kuburan, Bahan Bangunan Jadi Sorotan
Hersubeno lantas membeberkan isi pesan WA antara dirinya dengan Fadli Zon. Saat itu Hersubeno menanyakan kabar dan kondisi Fadli.
"Saya sendiri sempat chat Fadli Zon lewat WhatsApp (WA), saya tanya kabarnya ‘bagaimana sehat bro?’ dan kemudian dia menjawab ‘Alhamdulillah’," sahut Hersubeno.
Berita Terkait
-
Kocak! Remaja Ini dan Motornya Nancap di Dalam Sungai, Warganet Heran Kok Bisa?
-
Foto Profil Ternyata Bisa Menunjukkan Kepribadian Kamu, Begini Penjelasannya!
-
Detik-Detik Penjor Patah di Depan Pura Agung Petilan Pengerebongan Bali
-
Menghilang Usai Ditegur Prabowo, Netizen Tantang Fadli Zon Bikin Partai Baru
-
Anti Mainstream, Cowok Ajak Pacar Nge-Date ke Kuburan, Bahan Bangunan Jadi Sorotan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Vonis Tiga Mantan Bos, Hakim Nyatakan Kerugian Kasus Korupsi ASDP Rp1,25 Triliun
-
Selain Chromebook, KPK Sebut Nadiem Makarim dan Stafsusnya Calon Tersangka Kasus Google Cloud
-
Bikin Geger Tambora, Begal Sadis Ternyata Sudah Beraksi 28 Kali, Motor Tetangga Pun Disikat
-
Ketum Joman 'Kuliti' Isu Ijazah Jokowi: Ini Bukti Forensik Digital, Roy Suryo Kena UU ITE!
-
Korupsi Taspen Rugi Rp1 T, Kenapa KPK Cuma Pamer Rp883 M? Ini Jawabannya
-
BMKG Bunyikan Alarm Bahaya, Pemprov DKI Siapkan 'Pasukan Biru' hingga Drone Pantau Banjir Rob
-
Terjerat Kasus Korupsi Dinas PUPR, Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten OKU Ditahan KPK
-
PSI Sorot Kinerja Pemprov DKI Atasi Banjir Rob Jakarta: Mulai Pencegahan dari Musim Kemarau
-
Jalani Sidang dengan Tatapan Kosong, Ortu Terdakwa Demo Agustus: Mentalnya Gak Kuat, Tiga Kali Jatuh
-
Pohon Tumbang Lumpuhkan MRT, PSI Desak Pemprov DKI Identifikasi Pohon Lapuk: Tolong Lebih Gercep!