Suara.com - Seorang cewek yang meminta ibunya membukakan pintu rumah telah viral di media sosial. Bagaimana tidak, ia memanggil ibunya dengan cara unik.
Momen tersebut diunggah oleh akun TikTok @panik0507, Jumat (10/12/2021). Tampak cewek berbaju putih berdiri di depan sebuah rumah.
Menurut informasi dari keterangan akun, lokasi peristiwa itu ada di Papua Barat.
Minta bukakan pintu pakai pengeras suara
Dalam video tersebut, seorang wanita pulang ke rumah larut malam. Ia pulang pada pukul 01:13 waktu setempat.
"Pulang malam toki pintu (x)
Pulang malam panggil mama pake speaker," tulisnya di dalam video seperti dikutip BeritaHits.id, Selasa (14/12/2021).
Ditemani oleh seorang wanita yang merekamnya, cewek tersebut memanggil ibunya dengan mikrofon.
"Mama buka pintu," ucapnya keras-keras dengan mikrofon yang dipegangnya.
Melihat aksinya, seorang rekan yang merekam kejadian tersebut lantas tertawa. Cewek itu lalu mengulangi panggilan kepada ibunya lantaran tidak ada tanda-tanda dari dalam rumah.
Baca Juga: Beredar Foto Herry Wirawan Pemerkosa Santriwati Babak Belur di Penjara, Ini Kata Karutan
Tidak lama kemudian, seseorang yang diduga merupakan ibunya pun muncul menyibak gorden jendela dan melihat aksinya.
Seorang teman yang bersamanya pun tampak tidak bisa menahan tawanya melihatnya memanggil ibunya.
Komentar warganet
Melihat video tersebut, warganet lantas menuliskan beragam komentar. Tidak sedikit warganet yang terhibur dengan aksi cewek tersebut.
"harus coba ni soalnya ketok pintu orang rumah sering tidak dengar jadi harus pake spiker," tulis salah seorang warganet di kolom komentar.
"Panutan sa harus coba," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Ibu Sudah Setahun Lebih Larang Anak Pegang HP, Berhasil Menimbulkan Efek Baik Ini
-
Viral Rombongan Bule Minum Es Limun, Netizen: Ini Turis yang di Film Warkop Ya?
-
Viral Bapak-bapak Ikut Emosi Sama Doddy Sudrajat: Langit Bisakah Kau...
-
Viral Video Aksi Ibu-ibu Senam di Tengah Hujan Deras, Warganet: Ras Terkuat di Bumi..
-
Tagar #TangkapJosephSuryadi Trending, Pria Diduga Hina Nabi Muhammad Samakan dengan HW
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
Terkini
-
KemenPPPA: Perilaku Gus Elham Bisa Masuk Kategori Pidana Kekerasan Terhadap Anak
-
Kepala BGN: Program MBG Penyumbang Terbesar Keracunan Pangan Nasional
-
Rasa dan Kualitas Makanan Jadi Keluhan Utama Anak soal Program Makan Bergizi Gratis
-
Jejak Kudeta Gagal Yoon Suk Yeol Terungkap, Kepala Inteljen Korea Selatan Ditangkap!
-
Adik JK Minta Pemeriksaan Kasus Korupsi Rp1,35 Triliun PLTU Kalbar Ditunda, Kenapa?
-
Anak-anak Nilai Program Makan Bergizi Gratis Bikin Hemat Uang Jajan
-
PSI Kritik Pemprov DKI Hanya Ringankan Pajak BPHTB: Harusnya Sekalian Gratis...
-
Refly Harun Pasang Badan Selamatkan Roy Suryo Cs: Kasus Ijazah Jokowi Tak Layak Diproses!
-
Komisi I DPR Usul Indonesia Tiru Kebijakan China, Influencer Harus Punya Sertifikat Profesi
-
PBNU dan Wamenag Bersuara Keras: Perilaku Gus Elham Nodai Dakwah, Tak Pantas Ditiru!