Suara.com - Kisah horor seorang pria yang berprofesi menjadi perias jenazah telah menjadi viral di media sosial.
Kisah itu dibagikan oleh pria bernama Fakhru melalui akun TikTok @therealadhitya. Ia menceritakan pengalaman yang tidak terlupakan selama menjadi perias jenazah.
"Kisah horor 15 tahun jadi perias jenazah," tulis @therealadhitya sebagai keterangan unggahan seperti dikutip Suara.com, Selasa (4/1/2022).
Awalnya, Fakhru tidak menyangka bahwa ia akan menjadi perias jenazah. Ia hanya ditawari menjadi cleaning service di rumah duka.
Pada akhirnya, ia lalu mencoba menjadi seorang perias jenazah.
Suara anak bermain dan suara keranda
Fajar Aditya bertanya kepada Fakhru mengenai pengalaman horor yang dialaminya selama menjadi perias jenazah. Fakhru menuturkan bahwa ia mengalami banyak pengalaman horor.
Pada saat setelah memandikan dan memberi formalin pada jenazah anak umur 5 tahun, Fakhru kaget mendengar suara anak-anak bermain bola.
Selain itu, ada suara keranda. Hal itu kerap didengarnya ketika ada jenazah yang mau datang seakan-akan memberi tanda.
Baca Juga: Naik Motor, Wanita Ini Alami Kejadian Mengejutkan, Publik: Kasihan Pengendara Belakang
"Kalau ciri khasnya itu hampir tiap malem atau setiap mau datang jenazah. Ini pasti mau ada jenazah. Selang 10 menit, ada penjemputan jenazah. Jadi kayak udah ngasih tau," tuturnya.
Sepatu jenazah tidak muat
Saat itu, Fakhru tengah merias jenazah wanita. Semua pakaian dan make up sudah rapi. Namun, keluarga lupa untuk membawa sepatunya.
Keluarga lalu meminta tim perias jenazah untuk memasang sepatu jenazah tersebut. Namun, saat dipakaikan sepatu itu tidak muat hampir tiga sepatu yang dicoba.
Fakhru lalu membisikkan mantra-mantara ke jenazah supaya sepatu tersebut muat.
"Saya sambil membisikkan ke almarhum. Oma, tolong longgarkan, pakein sepatu. Biar muat biar bagus dilihat sama keluarga. Tamu-tamu juga bagus ngeliatnya kalau udah pake sepatu," bisiknya kepada jenazah.
Berita Terkait
-
Adat Unik Menjamu Tamu di Pesta Pernikahan, Warganet Dibuat Terkejut
-
Viral Sultan Gadungan yang Buang Uang dari Tebing Ditangkap Polisi, Ini Faktanya
-
Viral Pemuda Sholat di Dalam Gerbong Kereta, Tindakannya Picu Perdebatan Netizen
-
Viral Cowok Naik Motor 'Minion', Warganet Ngakak: Ramah Buat Kaum Jomblo
-
Temu Kangen Usai 9 Bulan Tak Bertemu Ayah, Reaksi Bocah Ini Bikin Publik Menangis
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kemendagri Gandeng Lion Group Percepat Pemulihan Pemerintahan Aceh Tamiang
-
Dinas SDA Jakarta Bangun Tanggul Darurat di Lima Kawasan Rawan Tergenang Rob
-
Mendagri Minta Praja IPDN Terapkan Ilmu Pemerintahan Selama Bantu Daerah Bencana
-
Mendagri Lepas Praja IPDN, Bantu Percepat Pemulihan Pemerintahan dan Layanan Publik di Aceh Tamiang
-
Hina Penumpang dengan Kata Kasar, Sopir Jaklingko di Jaktim Dipecat
-
Pasal Penghinaan Pemerintah di KUHP Digugat ke MK, Mahasiswa Nilai Berpotensi Kriminalisasi Kritik
-
KUHP Baru Resmi Berlaku, Ini 5 Fakta Penting Pasal Kumpul Kebo yang Wajib Diketahui
-
UU Darurat Amnesti - Abolisi Digugat ke MK, Dinilai Beri Celah Kekuasaan Berlebih ke Presiden
-
Ancol Donasikan 10 Persen Penjualan Tiket Malam Tahun Baru ke Korban Bencana Sumatra
-
5 RT di Kepulauan Seribu Masih Terendam Banjir Rob Setinggi 20 Cm