Suara.com - Dimarahi guru di kelas memang hal yang biasa, apalagi jika disebabkan karena keberisikan para murid. Seperti yang dirasakan murid di kelas yang diunggah akun Tiktok ini.
Pada video tersbeut terlihat para siswa duduk dengan teang di bangku masing-masing. Hal ini disebabkan karena mereka baru kena marah guru yang mengajar.
Para siswa dengan seragam biru itu, diam dan anteng usai dimarahin sang guru.
Ternyata, kemarahan guru diakibatkan para siswa yang tertawa di kelas.
Mereka tertawa karena sebuah poster yang dianggap lucu.
"Pada diam dimarahi guru, gegara ngakakin poster ini," tulis akun Tiktok @nayamanggalupang yang mengunggah video.
Poster yang dimaksud adalah sebuah poster karakter Elsa di kartun Frozen.
Pada poster tersebut, karakter Elsa yang cantik menjadi aneh dengan ekspresi yang dibuat lucu.
Video yang diunggah Kamis (27/1/2022) itu mendapatkan berbagai respons dari warganet.
Baca Juga: Kronologi Perusakan Mobil Mercedes Benz di Kasihan Bantul, Berawal dari Cekcok
"Maklum, gue aja barusan lihat jadi ngakak" komentar warganet.
"Elsa mukanya ngejek bener sih," imbuh warganet lain.
"Bagi potonya Elsa ini plis lucu banget sumpah," tambah lainnya.
"Gimana enggak ngakak kalau posternya aja begitu," tulis warganet di kolom komentar.
"Lagian kok bisa-bisanya kepikiran buat poster kayak gitu sih," balas warganet lain.
"Enggak berhenti ngakak meskipun diulang terus menerus," ungkap lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Geger Foto Ijazah Jokowi, Roy Suryo Sebut Pria di Dalamnya Bukan Presiden, Tapi Sosok Ini
-
Sukses Intervensi Penurunan Stunting, Gubernur Ahmad Luthfi Terima Penghargaan Kemenkes
-
Kepala BGN Kena 'Sentil' Komisi IX DPR Soal Proses Pengajuan Tambahan Anggaran ke Kemenkeu
-
KPK Usut Hasil Sewa Apartemen Lukas Enembe, Kemana Mengalir Dana Korupsi Papua Rp1,2 T?
-
Program SMK Go Global Dimulai Akhir Tahun, Pemerintah Kirim Lulusan SMA/SMK Kerja ke Luar Negeri
-
Arab Saudi Catat Lonjakan Wisatawan, Target 150 Juta Turis 2030 Dicanangkan
-
Pelaku Ledakan SMAN 72 Tinggal Hanya dengan Ayah, Ibu Bekerja di Luar Negeri, Kesepian Jadi Pemicu?
-
Menkeu Purbaya Mendadak Banjir Karangan Bunga: Ompreng MBG dari China Bikin Produsen Lokal Menjerit!
-
Segera Sidang, JPU KPK Limpahkan Perkara Eks Kepala Dinas PUPR Sumut Topan Ginting Dkk ke PN Medan
-
Komnas HAM Dorong Revisi UU untuk Atasi Pelanggaran HAM, Diskriminasi, dan Kekerasan Berbasis Gender