Suara.com - Sebuah video yang memperlihatkan seorang anggota DPR telah menjadi viral. Pasalnya, diduga anggota DPR ini menonton konten berbau pornografi saat rapat.
Video yang menampilkan salah seorang anggota DPR itu telah viral di media sosial.
"Rakyat bayar pajak ini itu. Hasilnya buat nggaji wakil rakyat kayak gini. Jujur merasa dirugikan sekali. Anggota DPR Komisi IX tertangkap lagi asyik nonton video b**** saat rapat bahas vaksin," cuit salah seorang warganet di Twitter.
Diduga, anggota DPR yang ada dalam video tersebut merupakan anggota DPR Komisi IX.
Saat itu, anggota DPR lain sedang sibuk membahas vaksin dalam rapat panitia kerja (Panja) pengawasan vaksin.
Namun, tidak diketahui sosok anggota DPR Komisi IX yang diduga sedang asyik menonton konten berbau pornografi saat sedang rapat membahas vaksin.
"Yang lain sibuk debat tentang vaksin. Dia malah sibuk nonton b****," tulis keterangan video.
Dalam video, memperlihatkan anggota DPR yang tengah duduk di kursi kebesarannya. Di mejanya terdapat beberapa berkas rapat.
Saat rapat berlangsung, anggota DPR tersebut memegang ponselnya sementara yang lain tengah membicarakan persoalan vaksin.
Baca Juga: Video Viral Burung Pulang Bawa Uang Rp 50 Ribu untuk Pemiliknya, Publik: Gagak Ngepet!
Ia memainkan ponselnya dan melihat video yang diduga berisi konten tidak senonoh berbau pornografi.
Hingga artikel ini disusun, tidak diketahui sosok anggota DPR Komisi IX yang diduga terekam sedang menonton konten tidak senonoh itu.
Video yang memperlihatkan seorang anggota DPR Komisi IX itu juga viral di Instagram dan menuai perdebatan.
"Eaaalah.. Wakil rakyat yang terhormat kelakuan sama sekali tidak terhormat," komentar salah satu warganet.
Berita Terkait
-
Video Yusuf Mansur Ngamuk Jadi Bahan Lawak, Diedit Jadi seperti Marah-marah saat Wawancara Kerja
-
Ibu Cari Pelaku yang Tendang Anaknya Lewat Toa Masjid, Warganet Salfok Ini
-
Penampakan Rumah Mewah di Desa Buat Kagum Desain Unik Ada Ruang Bawah Tanah
-
Video Viral Burung Pulang Bawa Uang Rp 50 Ribu untuk Pemiliknya, Publik: Gagak Ngepet!
-
Bintang Emon Parodikan Pejabat Saat di Interview oleh Najwa Shihab, Publik: Muka Pejabat Biasanya Lebih Ngeselin
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Menag Ingatkan Perbedaan Pandangan Agama Jangan Jadi Alat Adu Domba Umat
-
PP Muhammadiyah Tegaskan Laporan Terhadap Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Organisasi
-
Cegah 'Superflu' Sekarang! Dinkes DKI Ajak Warga Jakarta Kembali Perketat Cuci Tangan dan Masker
-
Tangis Staf Keuangan Pecah di Sidang MK: Melawan 'Pasal Jebakan' Atasan dalam KUHP Baru
-
Tragedi Maut KLM Putri Sakinah, Nakhoda dan ABK Resmi Jadi Tersangka Tewasnya 4 WNA
-
PDIP Gelar HUT ke-53 dan Rakernas di Ancol, Tegaskan Posisi sebagai Partai Penyeimbang
-
PDIP Kecam Pelaporan Terhadap Pandji ke Polisi: Bentuk Intimidasi dan Pembungkaman Suara Rakyat
-
KPK Periksa Eks Kajari Bekasi Kasus Suap Ijon Proyek Bupati Ade Kuswara
-
MBG Kembali Digulirkan, Ini Catatan Kritis JPPI Soal Arah Pendidikan
-
Gubernur Pramono Targetkan PAM Jaya IPO di 2027 dan Layani 100 Persen Warga pada 2029