Suara.com - Setiap kegiatan yang dilakukan seorang muslim pasti ada niat dan doa khususnya, termasuk berpuasa bulan Ramadhan 2022 sekarang. Jika ada niat puasa maka ada pula doa berbuka puasa.
Kali ini Suara.com akan membahas beberapa bacaan doa berbuka puasa di bulan Ramadhan. Selain itu, Anda juga perlu tahu sikap berbuka puasa yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW.
Bacaan Doa Berbuka Puasa Ramadhan
Umumnya, doa berbuka puasa yang dibaca adalah berawalan "Allaahumma lakasumtu". Ternyata, bacaan doa berbuka puasa tidak hanya satu versi itu saja.
Berikut ini beberapa versi bacaan doa berbuka puasa Ramadhan yang dapat Anda ucapkan.
1. Bacaan latin doa berbuka puasa menurut hadist riwayat Abu Daud nomor 2357 dan artinya
"Allaahumma lakasumtu wabika amantu wa'aa rizkika aftortu birohmatika yaa arhamarra himiin"
Artinya : "Ya Allah karena-Mu aku berpuasa, kepada-Mu aku beriman, kepada-Mu aku berserah dan dengan rezeki-Mu aku berbuka (puasa) dengan rahmat-Mu Ya Allah Tuhan Maha Pengasih"
Beberapa ulama berpendapat bahwa bacaan doa berbuka puasa yang pertama ini dinilai berasal dari hadist daif. Namun doa tersebut tetap dapat digunakan dan banyak muslim yang mengucapkannya.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Pekanbaru, Kuansing dan Sekitarnya Kamis 14 April 2022
2. Bacaan latin doa berbuka puasa menurut hadist riwayat Abu Daud nomor 2358 dan artinya
"Dzahaba-zh Zama’u, Wabtalati-l ‘Uruuqu wa Tsabata-l Ajru, Insyaa Allah"
Artinya: "Telah hilang dahaga, urat-urat telah basah, dan telah diraih pahala, insya Allah (jika Allah menghendaki)."
Bacaan doa berbuka puasa yang kedua ini lebih sahih dan tidak ada yang diperselisihkan. Tapi, Nabi Muhammad SAW juga pernah membaca doa berbuka puasa Ramadhan dengan versi lainnya.
3. Bacaan latin doa berbuka puasa Rasulullah dan artinya
"Allahumma laka shumna wa ala rizqika aftharna, Allahumma taqabbal minna innaka antas samiul ‘alim"
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Pekanbaru, Kuansing dan Sekitarnya Kamis 14 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa Kota Metro Kamis 14 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa dan Salat Lengkap Wilayah Cikampek, Karawang dan Sekitarnya, Kamis 14 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa dan Salat Lengkap Wilayah Kota Bekasi dan Sekitarnya, Kamis 14 April 2022
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kejar Target Sebelum Ramadan, Mendagri Minta Bantuan 15 Ribu TNI-Polri Bersihkan Lumpur Sumatra
-
OTT Pegawai Pajak, DJP Siap Beri Sanksi jika Terbukti Korupsi
-
Rocky Gerung Terpantau Turut Hadiri Rakernas PDIP di Ancol
-
Ganjar Soroti Pelaksanaan Demokrasi dan Isu Pilkada di Rakernas PDIP 2026
-
Tolak Wacana Pilkada via DPRD, Ganjar: Sikap PDI Perjuangan Sangat Jelas!
-
Dosen Utama STIK: UU ITE Tak Melemah, Penyebar Hoaks Tetap Bisa Dipidana!
-
AMLI Soroti Dampak Ranperda KTR: Usaha Reklame Tertekan, Tenaga Kerja Terancam
-
Dasco Persilakan Tito Lanjut Pimpin Pemulihan Aceh: DPR Fokus Anggaran dan Mengawasi
-
Dasco Pimpin Rapat di Aceh: Minta Pendataan Rumah Rusak Dikebut Sepekan
-
Viral Nenek Curi 16 Potong Pakaian di Tanah Abang, Ketahuan Usai Barang Jatuh dari Balik Gamis