Suara.com - Melakukan makan sahur adalah hal penting sebelum melaksanakan ibadah puasa.
Membuat sahur menjadi lebih menyenangkan, warga di sebuah komplek perumahan kompak lakukan sahur bersama.
Pada video yang diunggah oleh akun Instagam @underc0ver.id, terlihat warga yang beramai-ramai makan sahur bersama.
Bukan secara prasmanan, mereka makan dengan alas daun pisang memanjang dan nasi di depan setiap orang.
Selain itu juga ada nasi, sayur, dan lauk ikan yang disuguhkan pada masing-masing orang.
Ada juga air mieral dan sambal yang dibagikan di sahur bersama ini.
"Bukan bukber, tapi sahur bareng," tulisan dalam video.
Pada unggahan video tersebu juga terlihat yang hadir di sahur terdiri dariberbagai umur, mulai dari anak-anak, remaja, aank muda, hingga orang tua.
Video sahur bersama tersebut tentu mendapatkan berbagai respons dari warganet.
Baca Juga: Niat Ingin Berbagi di Bulan Suci, Nasi Bungkus yang Diberi Justru Dibuang Oleh Pemulung Ini
"Pinter ini ngakalin aturan kan yang enggak boleh bukber sambil ngobrol kalau sahur boleh dong yah," komentar warganet.
"Mantap ini pak RT RW-nya keren banget pasti, bisa ngumpulin warga segitu banyak," imbuh waganet lagi.
"Iri, bisa kompak gitu di tempatku kerja bakti aja sedikit yang dateng," tulis warganet di kilom komentar.
"Baru kemaren mikir gini eh ternyata beneran ada yang sahur bareng," tambah warga
Saat berita ini dibuat, video tersebut telah ditonton lebih dari 44 ribu kali dan bisa disaksikan di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Kepala BGN: Publik Berhak Awasi Menu MBG, Kritik Viral Justru Jadi Teguran
-
Viral Curhat Chiki Fawzi Gagal Jadi Petugas Haji, Kemenhaj Tegaskan Diklat PPIH Bukan Jaminan Lolos
-
KPK Geledah Kantor Dinas Pendidikan Madiun, Duit Puluhan Juta Rupiah Diamankan
-
Malam-Malam ke Jakarta, Mualem dan Emil Dardak Temui Seskab Teddy, Ada Apa?
-
Banjir Daan Mogot, Pemotor Nekat Lawan Arah hingga Picu Kemacetan
-
Jelang Vonis 60 Terdakwa Aksi Demo, PN Jakut Dipenuhi Karangan Bunga: Bebaskan Tahanan Politik!
-
Jumlah Pengungsi Banjir Sumatera Tersisa 111.788 Jiwa
-
Terekam Kamera Trap, 5 Pemburu Macan Tutul Jawa di Gunung Sanggabuana Diringkus, Satwa Pincang
-
Pemerintah Akan Ukur Dampak Program MBG, Status Gizi Penerima Dipantau Bertahun-Tahun
-
Mediasi Buntu, Kasus Guru SD di Tangsel Tetap Jalan Meski Ruang Restorative Justice Dibuka