Suara.com - Sholat fardhu merupakan amal ibadah yang wajib dikerjakan oleh setiap umat Islam yang telah memasuki usia baligh. Ibadah ini bahkan diwajibkan untuk mereka yang sedang melakukan perjalanan dan sakit. Selain sholat fardhu, terdapat macam-macam sholat sunnah yang dianjurkan untuk dikerjakan.
Sholat disebut juga sebagai tiang agama, karena sholat merupakan amalan pertama yang akan dihisab di akhirat kelak bagi umat muslim. Di samping sholat 5 waktu yang wajib dikerjakan dan jika dengan sengaja meninggalkannya akan berdosa. Terdapat beberapa sholat sunnah yang sangat dianjurkan.
Bahkan beberapa sholat sunnah ini dapat dikerjakan sesuai dengan keadaan seseorang. Seperti ingin mencapai sesuatu, mendapatkan jodoh, mendapat rezeki yang berlimpah dan lain sebagainya. Tak hanya itu, mengerjakan sholat sunnah juga dapat menyempurnakan ibadah wajib dan menambah pahala yang berlimpah.
Allah SWT mensyari’atkan jika sholat sunnah dapat meningkatkan amal ibadah manusia dan menutupi segala kekurangan serta kelalaian selama hidup. Hal itu sebagaimana diperintahkan oleh Allah SWT dalam Kitab-Nya, Allah SWT berfirman:
“Dan dirikanlah shalat itu pada kedua tepi siang (pagi dan petang) dan pada sebagian permulaan malam. Sesungguhnya perbuatan-perbuatan yang baik itu menghapuskan (dosa) perbuatan-perbuatan yang buruk. Itulah peringatan bagi orang-orang yang ingat.” [Huud/11: 114]
Terdapat beberapa sholat sunnah yang dianjurkan untuk dikerjakan umat Islam. Di antaranya yaitu:
Macam-Macam Sholat Sunnah
Berikut beberapa sholat sunnah yang sangat dianjurkan untuk dikerjakan demi mendapat pahala yang berlimpah dari Allah SWT.
1. Sholat Qobliyah Subuh
Baca Juga: Sholat Sunnah Lidaf'il Bala, Begini Niat dan Tata Cara Mengerjakannya saat Rebo Wekasan
Sholat qobliyah subuh adalah sholat sunnah yang dikerjakan sebelum sholat subuh. Sholat qobliyah subuh, menurut pendapat mazhab Syafi’i sama seperti mengrjakan sholat fajar, menurut para pendapat jumhur ulama.
2. Sholat wudhu
Sholat wudhu merupakan sholat sunnah yang dikerjakan setelah melakukan wudhu sebelum mengerjakan sholat.
3. Tahiyatul Masjid
Sholat sunnah selanjutnya yaitu sholat tahiyatul masjid. Sholat ini merupakan sholat sunah dua rakaat yang dikerjaan ketika hendak masuk masjid atau sebelum Anda duduk. Salat tahiyatul menjadi sholat yang dikerjakan untuk menghormati masjid.
5. Sholat Dhuha
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Pakar: Laporan Terhadap Pandji Pragiwaksono Salah Alamat, Ini Alasannya!
-
KPK Tetapkan Gus Yaqut Jadi Tersangka Kasis Kuota Haji, Maman PKB: Harus Diusut Tuntas
-
Soal Pandji Pragiwaksono Dipolisikan, Garin Nugroho Singgung Mental Kerdil Hadapi Kritik
-
Bareskrim Turunkan Tim ke Sumbar Bidik Tambang Emas Ilegal, Ada Aktor Besar yang Diincar?
-
Banjir Arteri, Polisi Izinkan Sepeda Motor Masuk Tol Sunter dan Jembatan 31
-
Datangi Bareskrim, Andre Rosiade Desak Polisi Sikat Habis Mafia Tambang Ilegal di Sumbar!
-
Banjir Jakarta Meluas, 22 RT dan 33 Ruas Jalan Tergenang Jelang Siang Ini
-
Air Banjir Terus Naik! Polda Metro Jaya Evakuasi Warga di Asrama Pondok Karya
-
Curanmor Berujung Penembakan di Palmerah Terungkap, Tiga Pelaku Dibekuk di Jakarta hingga Cimahi
-
Diduga Tak Kuat Menampung Guyuran Hujan, Plafon SDN 05 Pademangan Timur Ambruk