Suara.com - Aplikasi Tiktok belakangan ini memang sedang populer dan banyak digunakan orang-orang untuk berbagi video pendek.
Banyak pengguna TikTok yang ingin download video TikTok yang mereka sukai tanpa disertai watermark. Lantas, bagaimana cara download video TikTok tanpa watermark? Berikut ini penjelasanya.
Perlu diketahui, cara untuk download video TikTok tanpa menggunakan watermark sebenarnya terbilang mudah. Hanya saja, kamu memerlukan aplikasi atau situs tambahan untuk men-donwloadnya. Nah untuk selengkapnya, berikut ini cara download video TikTok tanpa watermark.
1. Melalui Snaptik
Pertama-tama, pilih video TikTok yang ingin kamu unduh
Lalu, salin link video TikTok tersebut
Kemudian bukan link https://www.snaptik.app/
Selanjutnya, Paste link video TikTok pada kolom 'TikTok Link Here'
Berikutnya, tap opsi Download/unduh
Tunggu hingga proses download video TikTok selesai
2. Melalui Qload.Info
Pertama-tama, cari video TikTok yang ingin diunduh
Lalu, copy link video TikTok tersebut
Kemudian buka situs https://www.qload.info/
Paste link video Tiktok di kolom yang tersedia dan klik opsi download
Setelah itu, tunggu proses unduhan selesai
3. Aplikasi Tikmate
Pertama-tama, install aplikasi Tikmate di Google Playstore
Jika sudah terinstal, buka aplikasi TikTok dan cari video TikTok yang ingin diunduh
Kemudian pilih opsi Share dan pilih aplikasi Tikmate
Tunggu hingga Proses download
4. TTDownloader
Pertama, buka aplikasi TikTok
Cari video yang mau diunduh
Tekan ikon panah atau bisa juga klik 'Share/Bagikan'
Klik pilihan 'Copy Link'
Kemudian, buka situs ttdownloader
Lalu, paste link pada kolom yang bertuliskan 'Insert a TikTok or Musically link'
Setelah itu, tekan tombol 'Get video' berwarna merah
Tunggu hingga tulisan 'No Watermark' muncul, lalu klik menu 'Download Video'
5. Savefrom
Pertama-tama, buka aplikasi TikTok
Lalu, cari video yang akan disimpan
Kemudian, tekan ikon panah atau bisa pilih 'Share/Bagikan'
Klik opsi 'Copy Link'
Selanjutnya, buka situs savefrom.net
Klik menu 'All Resources', lalu pilih 'tiktok.com'
Paste link pada kolom yang bertuliskan 'Masukkan URL'
Klik tombol panah kanan yang berwarna hijau yang ada di sebelah kanan kolom
Pilih format file (MP3 for audio dan MP4 for video)
kemudian tekan tombol 'Download'
6. Musically Down
Pertama, buka aplikasi TikTok
Cari video TikTok yang mau kamu download, lalu tekan tombol Share/bagikan
Kemudian, tekan tombol salin atau Copy Link
Selanjutnya, buka situs musicallydown.com
Setelah itu, paste link video TikTok yang tadi kamu salin di kolom yang tersedia di Musicallydown.
Kemudian, tekan tombol Download/Go.
Pilih format video TikTok yang kamu inginkan, ada MP3 dan MP4
Tunggu proses download selesai
Nah itulah informasi mengenai cara download video TikTok tanpa watermark yang bisa kamu jadikan referensi. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
-
Fakta-fakta Yessy 'Duta Sertifikat Rumah' yang Dibeberkan Rian Dono Batalkan Pernikahan Hingga Menjadi Hujatan Publik
-
19 Tahun Kerja Jadi Buruh Migran, Pria Ini Rela Makan Cuma Pakai Nasi Garam, Tabungannya Miliaran Rupiah
-
Sempat Melirik TikTokers yang Punya Jutaan Followers, Klarifikasi Tatapan Sinis Fuji ke Dita Kerang: Ngapain Aku Iri?
-
Link Ebook Dikta dan Hukum PDF Full, Lengkap Awal sampai Akhir 392 Halaman, Download Sekarang!
-
ituduh Sinis ke Dita Kerang, Begini Klarifikasi Fuji saat Hadiri Acara di Bali
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Bawaslu Ungkap Upaya Digitalisasi Pengawasan Pemilu di Tengah Keterbatasan Anggaran
-
Mafindo Ungkap Potensi Tantangan Pemilu 2029, dari AI hingga Isu SARA
-
Bilateral di Istana Merdeka, Prabowo dan Raja Abdullah II Kenang Masa Persahabatan di Yordania
-
August Curhat Kena Serangan Personal Imbas Keputusan KPU soal Dokumen Persyaratan yang Dikecualikan
-
Di Hadapan Prabowo, Raja Yordania Kutuk Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Sebut Serangan Mengerikan
-
Usai Disanksi DKPP, Anggota KPU Curhat Soal Beredarnya Gambar AI Lagi Naik Private Jet
-
Dua Resep Kunci Masa Depan Media Lokal dari BMS 2025: Inovasi Bisnis dan Relevansi Konten
-
Soal Penentuan UMP Jakarta 2026, Pemprov DKI Tunggu Pedoman Kemnaker
-
20 Warga Masih Hilang, Pemprov Jateng Fokuskan Pencarian Korban Longsor Cilacap
-
Gagasan Green Democracy Ketua DPD RI Jadi Perhatian Delegasi Negara Asing di COP30 Brasil