Kaesang mengungkakan bahwa acara akad pernikahannya itu hanya menyebar 150 undangan yang terdiri dari keluarga dan kerabat terdekat. Di sisi lain, General Manager Royal Ambarrukmo Herman Courbois meyebut bahwa para tamu akan disuguhkan menu raja-raja.
Herman mengatakan, ada empat menu tradisional yang akan disajikan kepada 150 tamu. Namun, ia tidak menjelaskan secara rinci mengenai jenis makanan dan minuman apa yang disajikan pada acara itu nantinya.
Akad akan Disiarkan Langsung
Panitia acara menyediakan layar monitor pada tiga titik Mal Plaza Ambarrukmo. Lokasinya sendiri tepat di sisi barat Pendopo Agung Royal Ambarrukmo. Selain itu, akad Kaesang dan Erina juga akan disiarkan langsung oleh sejumlah kanal.
Pertama, di stasiun televisi SCTV dan Indosiar. Jika di rumah tidak memiliki televisi, jangan khawatir. Acara akad pernikahan Kaesang dan Erina juga akan disiarkan melalui kanal Youtube Presiden Joko Widodo.
Kontributor : Xandra Junia Indriasti
Berita Terkait
-
Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Ini Kisah Pertemuan Pertama Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
-
Situasi Terkini Pendopo Royal Ambarrukmo Yogyakarta Jelang Pernikahan Kaesang-Erina
-
5 Momen Mengharukan Saat Erina Gudono dan Kaesang Pangarep Jalani Upacara Siraman hingga Midodareni
-
Setelah Akad Nikah, Kaesang Pangarep dan Erina Gudono akan Melakukan Upacara Panggih
-
Lelah Lihat Vidi Aldiano Jadi Duta Kondangan, Kini Netizen Pertanyakan Kehadirannya di Pernikahan Kaesang Pangarep
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Bus TransJakarta Hantam Tiang PJU di Kolong Tol Tanjung Barat, Satu Penumpang Terluka!
-
El Clasico Legenda Bakal Hadir di GBK, Pramono Anung: Persembahan Spesial 500 Tahun Jakarta
-
Jakarta Dikepung Banjir, Ini 5 Cara Pantau Kondisi Jalan dan Genangan Secara Real-Time
-
Superflu vs Flu Biasa: Perlu Panik atau Cukup Waspada?
-
BNI Pertegas Dukungan Sekolah Rakyat untuk Perluas Pemerataan Pendidikan Nasional
-
Tutup Rakernas I 2026, PDIP Umumkan 21 Rekomendasi Eksternal
-
Banjir Rendam Jakarta, Lebih dari Seribu Warga Terpaksa Mengungsi
-
Hujan Deras Rendam 59 RT di Jakarta, Banjir di Pejaten Timur Capai Satu Meter
-
Arahan Megawati ke Kader PDIP: Kritik Pemerintah Harus Berbasis Data, Bukan Emosi
-
Sikap Politik PDIP: Megawati Deklarasikan Jadi 'Kekuatan Penyeimbang', Bukan Oposisi