Suara.com - Bulan Ramadhan 2023 akan tiba sebentar lagi, sudahkah Anda membayar utang puasa Ramadhan di tahun lalu? Jika belum, maka Anda harus segera membayarnya dan membaca niat puasa qadha Ramadhan.
Puasa Ramadhan adalah salah satu rukun Islam yang wajib diimani umat Muslim serta dilaksanakan. Hal ini tertuang dalam surat Al Baqarah ayat 183 yang artinya di bawah ini.
"Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas dirimu untuk berpuasa sebagaimana engkau orang-orang sebelumnya diwajibkan untuk berpuasa agar kamu bertakwa."
Saat ini umat Muslim sudah berada di bulan Rajab. Di bulan ini Anda masih bisa membayar utang puasa Ramadhan. Seperti apa bacaan niatnya?
Niat Puasa Qadha Ramadhan
Berikut ini bacaan niat puasa qadha Ramadhan di bulan Rajab yang bisa Anda baca.
Nawaitu sauma ghadin ‘an qadha’I fardhi syahri Ramadhana lillâhi ta‘ala
Artinya: Aku niat untuk meng-qadha puasa di bulan Ramadhan besok hari karena Allah SWT.
Niat ini bisa Anda baca di malam hari sebelum tidur. Selanjutnya Anda bisa melakukan sahur keesokan harinya sebelum adzan subuh berkumandang.
Bacaan Doa Buka Puasa Ramadhan
Ada dua versi doa buka puasa Ramadhan yang bisa dibaca. Keduanya sesuai dengan hadis Rasulullah SAWyang shahih.
1. Doa buka puasa qadha versi pertama
Dzahabaz zhama'u wabtallatil 'uruqu wa tsabatal ajru, insyaallah
Artinya: "Rasa dahaga telah hilang, kerongkongan telah basah dan atas kehendak Allah pahala telah ditetapkan. Insya Allah," (HR Abu Daud).
2. Doa buka puasa qadha versi kedua
Berita Terkait
-
Bacaan Bilal Tarawih Lengkap dengan Jawaban Jamaah, Yuk Simak!
-
Bacaan Niat Mengganti Puasa Ramadhan dan Waktu Terbaik Melaksanakannya
-
Dalil Puasa Ramadhan yang Tercantum di Al Quran
-
Sholat Tarawih Berapa Rakaat? Simak Penjelasan Selengkapnya di Sini!
-
Tata Cara Baca Niat Puasa Ramadhan Menurut Beberapa Mazhab
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Soal Proyek Whoosh, Hasto Beberkan Megawati Pernah Pertanyakan Manfaat untuk Rakyat
-
Respons Santai Roy Suryo ke Relawan Jokowi: Ijazahnya Bohong, Polda Tak akan Berani Maju
-
Soal Rencana Pemberian Gelar Pahlawan ke Soeharto, PDIP Singgung Catatan HAM
-
Roy Suryo di Ujung Tanduk? Polda Gelar Perkara Ijazah Jokowi, Projo: Dia akan Tersangka
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 2 November 2025: Waspada Hujan Petir di Sejumlah Kota
-
Megawati Singgung Soal Gelar Pahlawan: Jangan Asal Kasih, Harus Hati-Hati!
-
Kematian Janggal Jaksa Agung Lopa: Sebulan Gebrak Koruptor Kakap, Berakhir Tragis di Tanah Suci
-
Baharuddin Lopa: Jaksa Agung Pemberani Usut Kasus Soeharto Hingga Koruptor Kelas Kakap
-
Semalam GBK Macet Parah Jelang Konser BLACKPINK, Polisi Lakukan Rekayasa Lalu Lintas
-
David Van Reybrouck Kritik Wacana Soeharto Jadi Pahlawan: Lupa Sejarah, Bahaya Besar!